Di Marzio: Juventus Ngebet Bernardeschi dan Matic
Afdholud Dzikry | 14 Juli 2017 08:45
Bola.net - - Juventus dikabarkan siap untuk mendorong kesepakatan dengan Federico Bernardeschi dan akan kembali mendekati gelandang Chelsea, Nemanja Matic.
Dilaporkan oleh Gianluca Di Marzio baru-baru ini, Juventus cenderung memilih untuk memasukkan nama Stefano Sturaro dalam kesepakatan mereka dengan Fiorentina untuk Bernardeschi, daripada melepas Marko Pjaca.
Laporan sebelumnya muncul bahwa Bianconeri disebut bersedia membiarkan Pjaca pergi sesuai permintaan Fiorentina. Namun Di Marzio mengklaim bahwa baik Juventus maupun Pjaca tak tertarik dengan keinginan La Viola itu.
Sedangkan untuk lini tengah, direktur Juventus bertemu dengan agen Mino Raiola untuk membicarakan Blaise Matuidi pada Kamis kemarin, namun kabar yang justru beredar adalah Juventus kini kembali beralih pada Nemanja Matic.
Di Marzio mengatakan bahwa Juventus kini mencoba untuk mendatangkan gelandang Serbia tersebut dengan memanfaatkan kemungkinan Matic kehilangan tempat di Chelsea setelah Antonio Conte lebih memilih mendatangkan Tiemou Bakayoko dari AS Monaco.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jual Bonucci, Juve Incar Toni Kroos
Liga Italia 13 Juli 2017, 23:48 -
Del Piero Bicara Kans Juve Pertahankan Gelar
Liga Italia 13 Juli 2017, 23:08 -
Dani Alves Tinggalkan Juve Karena Dilarang Main Musik
Liga Italia 13 Juli 2017, 22:35 -
Bonucci Tepis Kabar Akan Gabung Milan
Liga Italia 13 Juli 2017, 18:36 -
Chelsea Khawatir Transfer Alex Sandro Gagal
Liga Inggris 13 Juli 2017, 13:20
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39