Desailly Sebut Tak Ada Alasan Bagi Pobga Untuk Tinggalkan Juve
Editor Bolanet | 13 Juli 2016 03:36
Pogba meninggalkan Manchester United pada tahun 2012 lalu ke Juventus dengan gratis. Kini gelandang 23 tahun tersebut menjadi pemain yang menjadi incaran banyak klub di Eropa termasuk MU karena penampilannya yang sangat menawan bersama Bianconeri.
Setan Merah sendiri kemudian dikabarkan siap memulangkan Pogba ke Old Trafford musim panas ini. Bahkan mereka disebut menyiapkan dana mencapai 100 juta pounds agar bisa memulangkannya ke Old Trafford.
Desailly kemudian angkat bicara terkait rumor tersebut. Ia mengaku bahwa ia tak terlalu setuju jika Pogba meninggalkan Turin.
Siapa yang akan memberinya lebih dari apa yang ia miliki saat ini? Mereka telah memberinya kontrak baru, ia memenangkan segalanya di Juventus, tidak ada tekanan yang nyata baginya, seru Desailly seperti dilansir Football Italia.
Uang? Dia memiliki beberapa juta di kantongnya, ia telah berhasil membuat hidupnya tentram dengan kontrak yang ia miliki. Ini tidak seperti sebuah keadaan darurat baginya yang menuntutnya untuk harus pindah. Ia memiliki waktu, terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Petit: Pogba Belum Pantas Berstatus Pemain Bintang
- Prancis Gagal Juara, Lloris Enggan Kritik Pogba
- Petit: Jika Real Madrid Ingin Pogba Pasti Menang Bersaing
- MU Beli Pogba 100 Juta adalah Menghamburkan Uang
- Raiola: Bukan Hanya MU yang Tertarik pada Pogba
- Demi Pogba, MU Intens Gelar Rapat Dengan Raiola
- Agroppi: Lepas Pogba Sebelum Akal Sehat MU Kembali
- Nicol: Euro 2016 Tak Tunjukkan Pogba Sebenarnya
- Forlan: MU Harusnya Tak Lepas Pogba
- Eks Arsenal Ini Yakin Pogba Kembali Gabung MU
- Eks West Ham: Pogba Pemain Muda Terbaik Dunia
- Eks Liverpool Ini Dorong MU Pulangkan Pogba
- Cari Ganti Pogba, MU dan Juve Incar Sissoko
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prancis Gagal Juara, Lloris Enggan Kritik Pogba
Commercial 12 Juli 2016, 22:34 -
Petit: Jika Real Madrid Ingin Pogba Pasti Menang Bersaing
Liga Spanyol 12 Juli 2016, 22:21 -
MU Beli Pogba 100 Juta adalah Menghamburkan Uang
Liga Inggris 12 Juli 2016, 21:15 -
Idolakan Zidane, Pjanic Pakai Nomor 5 di Juventus
Liga Italia 12 Juli 2016, 21:02 -
Pjanic Nantikan Siulan Fans AS Roma di Olimpico
Liga Italia 12 Juli 2016, 20:59
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39