Denda Untuk Juventus dan Atalanta
Editor Bolanet | 10 Mei 2013 08:30
Kemenangan 1-0 Juventus di markas Atalanta, Kamis (09/5), diwarnai penundaan. Pelatih Juventus Antonio Conte dan para pemain dari kedua tim bahkan sampai harus turun tangan untuk menenangkan massa.
Keributan ini bermula dari luar stadion Atleti Azzurri d'Italia, di mana kelompok ultras Atalanta melempari sebuah bus yang penuh dengan tifosi Juventus. Ketegangan merembet ke dalam dan menyebabkan kedua kubu saling lempar petasan serta benda-benda berbahaya lainnya.
Akibat keributan ini, Juventus maupun Atalanta pun sama-sama diberi peringatan dan diharuskan membayar denda. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matri: Saya Ingin Bertahan di Juventus
Liga Italia 9 Mei 2013, 16:42 -
Lippi: Ferguson Menjiplak Juventus
Liga Inggris 9 Mei 2013, 12:30 -
Conte Bicara Peluang Si Nyonya Tua di Eropa
Liga Italia 9 Mei 2013, 12:10 -
Highlights Serie A: Atalanta 0-1 Juventus
Open Play 9 Mei 2013, 05:36 -
Review: Bianconeri Belum Mau Berhenti
Liga Italia 9 Mei 2013, 03:57
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39