Demi Promosi, Laga Serie A Diminta Dimainkan di Luar Negeri
Afdholud Dzikry | 23 Desember 2016 11:05
Bola.net - - CEO AC Milan, Adriano Galliani mengatakan bahwa salah satu bentuk promosi bagus untuk memperkenalkan citra Serie A saat ini adalah dengan menggelar pertandingan di luar negeri.
AC Milan sendiri saat ini berada di Doha untuk tampil di Supercoppa Italiana melawan Juventus. Dan Galliani berpikir bahwa itu adalah baik untuk memainkan liga di luar Italia.
Dan menurutnya, memainkan liga di luar negeri akan menjadi promosi bagus bagi Serie A. Meskipun bukan lagi yang pertama di dunia, sepakbola Italia masih dianggap baik, ujarnya kepada Milan Channel.
Kita harus mempromosikan dan ini adalah mengapa saya pikir kami harus memainkan beberapa pertandingan Serie A di luar negeri, seperti yang terjadi di NBA. Kita harus mempromosikan sepakbola kami ke seluruh dunia, sambungnya.
Saat kami menjual hak TV berikutnya, mereka harus lebih free to air daripada terenkripsi, dengan maksud untuk pasar luar negeri. Ini sederhana, sepakbola Italia telah dipromosikan lebih baik daripada yang sudah dilakukan sejauh ini, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marotta Tegaskan Ketertarikan Juve Pada N'Zonzi
Liga Italia 22 Desember 2016, 22:43 -
Pernah Dikecewakan, Juve Tak Lagi Minati Draxler
Liga Italia 22 Desember 2016, 22:03 -
Juve Isyaratkan Ketertarikan Pada James Rodriguez
Liga Italia 22 Desember 2016, 21:27 -
Bonaventura Tahu Cara Kalahkan Juventus
Liga Italia 22 Desember 2016, 18:01 -
Harga Dybala 100 Juta Euro, Madrid Tak Gentar
Liga Spanyol 22 Desember 2016, 15:10
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39