Demi Inter, Brozovic Tolak Sejumlah Tawaran Menggiurkan
Editor Bolanet | 9 Juli 2015 08:51
- Agen Marcelo Brozovic mengungkapkan bahwa kliennya mendapatkan beberapa tawaran dari klub lain. Namun Brozovic masih belum punya rencana untuk meninggalkan Inter Milan pada musim panas ini sehingga memutuskan bertahan.
Ada beberapa tawaran, namun kami tidak memiliki rencana untuk pergi. Marcelo hanya berkonsentrasi untuk Inter, ujar Miroslav Bicanic kepada CalcioNews24.
Brozovic sendiri didatangkan Nerazzuri pada bulan Januari lalu dari Dinamo Zagreb. Sang agen juga senang dengan perkembangan Brozovic selama enam bulan bermain di Inter.
Ya, dia bisa beradaptasi dengan cepat dan belajar bagaimana bermain di liga yang lebih sulit dan di tim besar seperti Inter.”[initial]
(foti/ada)
Ada beberapa tawaran, namun kami tidak memiliki rencana untuk pergi. Marcelo hanya berkonsentrasi untuk Inter, ujar Miroslav Bicanic kepada CalcioNews24.
Brozovic sendiri didatangkan Nerazzuri pada bulan Januari lalu dari Dinamo Zagreb. Sang agen juga senang dengan perkembangan Brozovic selama enam bulan bermain di Inter.
Ya, dia bisa beradaptasi dengan cepat dan belajar bagaimana bermain di liga yang lebih sulit dan di tim besar seperti Inter.”[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tampil Buruk, Iturbe Abaikan Kritik
Liga Italia 8 Juli 2015, 23:41 -
Montoya Akui Sulit Tinggalkan Barcelona
Liga Italia 8 Juli 2015, 23:41 -
Batal Out, Mexes Teken Kontrak Baru di Milan
Liga Italia 8 Juli 2015, 23:19 -
Milan Siap Bersaing dengan Real Madrid Dapatkan Ibrahimovic
Liga Italia 8 Juli 2015, 16:54 -
Moratti: Kondogbia Lebih Baik Daripada Yaya Toure
Liga Italia 8 Juli 2015, 16:30
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39