Del Piero: Gabung Juventus itu Euforia
Afdholud Dzikry | 4 November 2017 22:05
Bola.net - - Alessandro del Piero mengatakan bahwa dia benar-benar dalam euforia setelah bergabung dengan Juventus. Dan dia juga mengungkapkan bahwa Giampiero Boniperti memintanya untuk memotong rambut saat dia datang.
Mantan penyerang Italia tersebut merupakan legenda hidup Bianconeri, yang telah membuat penampilan paling banyak dan mencetak lebih banyak gol untuk klub dibandingkan pemain lain.
Sosok yang berjuluk Pinturicchio tersebut bergabung dengan Si Nyonya Tua dari Padova pada tahun 1993, dan baru-baru ini dia mengenang masa kedatangannya di Turin dalam wawancara dengan Sky Sport Italia.
Malam pertama saya di Turin, saya tak bisa memejamkan mata, terlepas dari fakta bahwa saya adalah penggemar Juventus. Itu adalah momen yang benar-benar euforia bagi saya, saya tak bisa tidur nyenyak, kenangnya.
Awalnya sangat sulit bagi saya, tapi rekan setim saya membantu saya. Saya menemukan suasana yang tepat, dan saling memahami dengan rekan setim, tim dan klub, itu yang terbaik, ujarnya.
Kemudian Del Piero juga mengungkapkan bagaimana pertemuannya dengan legenda Juventus Giampiero Boniperti ketika dia datang ke Turin.
Tanda tangan kontrak saya dengan Boniperti? Ketika saya diundang untuk melihat Juventus di Udine dia mengatakan pada saya, 'potong rambutmu'. Saya sudah memotongnya..., tambahnya.
Lalu agen saya dan saya punya rencana tentang apa yang akan kami katakan saat kami bertemu dengannya, tapi ketika Boniperti, dia berbicara selama lima menit dan berkata: 'ini kontraknya, tandatangani!' terangnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Benevento
Liga Italia 3 November 2017, 15:02 -
Prediksi Juventus vs Benevento 5 November 2017
Liga Italia 3 November 2017, 15:01 -
Emre Can Bisa Buat Liverpool Merugi
Liga Inggris 3 November 2017, 13:40 -
Argentina Kembali Tinggalkan Higuain
Piala Dunia 3 November 2017, 09:40 -
Pjanic: Juve Bisa Kalahkan Barca
Liga Champions 2 November 2017, 19:07
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39