De Sanctis: Tunggu 11 Mei, Juve!
Editor Bolanet | 6 Januari 2014 10:01
Kiper Roma, Morgan De Sanctis mengakui bahwa timnya kehilangan konsentrasi dalam proses terjadinya dua gol pertama Juve. Ia juga menyesali dua kartu merah yang diterima timnya dalam waktu yang berdekatan.
Di babak pertama Roma bermain sangat baik, sangat memalukan kami kebobolan melalui peluang berbahaya pertama yang mereka miliki. Di babak kedua segalanya semakin kacau dan kami gagal memanfaatkan peluang melalui bola mati yang kami miliki, keluh kiper 36 tahun ini.
Meski demikian, De Sanctis menegaskan bahwa timnya akan menuntut balas dalam laga kedua yang digelar di Olimpico di akhir musim nanti. Ia yakin timnya akan mampu membayar lunas kekalahan ini di kandang sendiri.
Masih ada laga kontra Juve lainnya pada tanggal 11 Mei. Juve benar tentang satu hal, hanya hasil akhir yang dihitung. Kami memang tidak tampil baik malam ini, tutup pria kelahiran Guardiagrele ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Laga Lawan Juve, Benatia Rela 'Berkorban'
Liga Italia 5 Januari 2014, 23:01 -
Sacchi: Kesalahan Bila Pogba Tinggalkan Juventus
Liga Italia 5 Januari 2014, 21:55 -
Arrigo Sacchi Sebut Juventus dan Roma Tim Terbaik Italia
Liga Inggris 5 Januari 2014, 19:43 -
Giaccherini Sudah Bisa Move On Dari Juve
Liga Inggris 5 Januari 2014, 15:11 -
Garcia: Laga Lawan Juventus Bukan Penentu Scudetto
Liga Italia 5 Januari 2014, 14:37
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39