De Ligt vs Inter Milan: Bikin Penalti Diulang, dan Bintang Sinetron pun Ketar-ketir Lihat Aktingnya

Gia Yuda Pradana | 4 April 2022 09:46
De Ligt vs Inter Milan: Bikin Penalti Diulang, dan Bintang Sinetron pun Ketar-ketir Lihat Aktingnya
Matthijs De Ligt (nomor 4) di laga Juventus vs Inter Milan, Serie A 2021/22 (c) AP Photo

Bola.net - Juventus dipaksa menyerah 0-1 oleh sang tamu Inter Milan pada pekan ke-31 Serie A 2021/22, Senin (4/4/2022). Bek Juventus, Matthijs de Ligt menjadi sorotan.

Gol tunggal penentu kemenangan Inter di Allianz Stadium dicetak oleh Hakan Calhanoglu lewat titik penalti. Gol itu tercipta pada menit 45+4.

Advertisement

Juventus tampil mengecewakan di laga ini. Salah satu pemain Juventus yang paling disorot penampilannya adalah Matthijs de Ligt.

Penalti Calhanoglu sejatinya bisa ditepis oleh kiper Wojciech Szczesny, tapi wasit mengulangnya. Itu karena De Ligt masuk ke kotak penalti sebelum Calhanoglu menendang bola. Calhanoglu mengeksekusi penalti keduanya tanpa kesalahan.

Selain itu, ada satu insiden lain yang juga membuat De Ligt jadi bahan candaan di media sosial. Insiden yang dimaksud adalah ketika dia berpura-pura jatuh terkena tamparan Matteo Darmian, padahal tayangan ulang menunjukkan kalau rahangnya cuma tersenggol tangan.

Beragam reaksi pun bermunculan. Tak sedikit cuitan-cuitan kocak yang bisa kita temukan. Berikut beberapa di antaranya.

4 dari 19 halaman

De Ligt oh em ji

5 dari 19 halaman

Dia ga kenapa-kenapa kan?

6 dari 19 halaman

Wah emang bahaya tuh

7 dari 19 halaman

Waduh

8 dari 19 halaman

Oh jadi begitu

9 dari 19 halaman

Aldebaran ketar-ketir

10 dari 19 halaman

Apakah dia mulai melirik dunia sinetron?

11 dari 19 halaman

Kek dipukuli orang sekampung

12 dari 19 halaman

Ditampar malaikat

13 dari 19 halaman

Berasa abis ditampol tronton

14 dari 19 halaman

Padahal kecolek dikit doang

15 dari 19 halaman

Wow, buka cabang ternyata

16 dari 19 halaman

Mahal

17 dari 19 halaman

Ga sia-sia

18 dari 19 halaman

Etapi katanya ini bukan akting, emang Darmian aja yang punya ilmu kanuragan