De Ceglie dan Motta Tatap Pintu Keluar Juventus
Editor Bolanet | 3 Januari 2014 10:32
De Ceglie, 27, mempertimbangkan Genoa sebagai tujuan. Genoa adalah klub prestisius dengan kota indah dan suporternya termasuk salah satu yang paling fanatik di Eropa, kata agen Carlo Pallavicino kepada Calciomercato.
Meski jarang dimainkan oleh Antonio Conte, tak mudah bagi Paolo untuk meninggalkan Juventus, imbuhnya.
Sama seperti De Ceglie, sang kompatriot Motta juga tak mendapat tempat di tim inti La Vecchia Signora. Musim ini, bek 27 tahun Italia tersebut baru tampil dua kali di Serie A.
Musim lalu, Motta dipinjamkan ke Bologna. Kini, dia ingin hengkang. Ada dua kubu yang dikabarkan tertarik memakai jasanya, yakni Livorno dan Bremen - .tim peringkat 11 Bundesliga. [initial]
Semua Tentang Serie A:
- Peringkat Klub Serie A 2013/14 Dari Akurasi Tembakan
- 5 Transfer Terbaik Serie A 2013/14
- 10 Pertandingan Terbaik 2013
- Italia 2006, Menaklukkan Dunia di Tengah Prahara
- EDITORIAL: Batistuta, Teladan, Profesional, Legenda
- 5 Pemain Terhebat Dalam Sejarah La Vecchia Signora
- Barisan Spesialis Tendangan Bebas di Serie A
- 10 Momen Hebat Dalam Sejarah AC Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: De Bruyne Ingin Kembali ke Bundesliga
Liga Inggris 2 Januari 2014, 23:18 -
De Sanctis Yakin Roma Bakal Persulit Juventus
Liga Italia 2 Januari 2014, 21:37 -
Camoranesi: Tak Ada Pesaing, Juventus Akan Kembali Juara
Liga Italia 2 Januari 2014, 20:22 -
Liga Champions 2 Januari 2014, 19:39
-
PSG Akhirnya Akui Bakal Beli Pogba
Liga Champions 2 Januari 2014, 18:54
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39