De Boer Tegaskan Keinginannya Pertahankan Icardi
Editor Bolanet | 10 Agustus 2016 21:12
Penyerang asal Argentina tersebut terus menjadi digosipkan bakal angkat kaki dari Inter dalam beberapa bulan belakangan ini. Kabar itu kian santer terdengar setelah agen sekaligus istrinya, Wanda Nara mengungkapkan kekecewaannya dengan perlakuan Nerazzurri pada sang suami.
De Boer sendiri sebelumnya sudah mengatakan ingin mempertahankan Icardi. Kini pelatih asal Belanda itu menegaskan sekali lagi bahwa ia tak ingin melepas penyerang 23 tahun itu ke klub manapun.
Icardi adalah pemain yang sangat penting bagi kami, tegas De Boer pada Premium Sport.
Ia adalah pencetak gol terbanyak dalam dua musim terakhir dan saya tidak ingin kehilangan dirinya. Saya sudah mengatakan itu ke klub dan (direktur olahraga Piero) Ausilio juga: Saya ingin Icardi bertahan, tegasnya sekali lagi.
Kami, sebagai staf dan skuad, harus meyakinkan dirinya untuk bertahan. Icardi ada di tempat yang tepat, ia bahkan bisa menjadi lebih kuat di sini. Saya yakin kami akan berhasil. Saya tidak sabar untuk bekerja dengannya, tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Tawaran Pamungkas Inter Milan Untuk Joao Mario
- Resmi Melatih Inter, De Boer Minta Dibelikan Joao Mario
- De Boer Langsung Bilang Iya Saat Inter Melamar
- Misi De Boer: Kembalikan Inter ke Liga Champions
- De Boer Sudah Tentukan Skuat Inter Pertamanya
- Inter Kejar Perin Jika Handanovic Pergi
- Galeri: Latihan Perdana Inter di Bawah Frank de Boer
- Chivu Siap Bantu Frank de Boer di Inter
- Ambisi Frank de Boer: Pertahankan Icardi dan Kalahkan Juve
- Frank de Boer Ingin Inter Milan Percaya Pada Filosofinya
- Inter Konfirmasikan Pengangkatan De Boer
- Arsenal Siapkan Tawaran Besar Untuk Icardi
- De Boer: Saya Berharap Sukses Dengan Inter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditinggal ke MU, Pjanic Doakan Pogba Sukses
Liga Italia 9 Agustus 2016, 23:22 -
Juventus Agendakan Pertemuan dengan Nemanja Matic
Liga Italia 9 Agustus 2016, 22:47 -
Musim Ini, Pjanic Ingin Juve Tancap Gas
Liga Italia 9 Agustus 2016, 22:40 -
Baru Pindah ke Juve, Pjanic Sudah Padu Dengan Dybala
Liga Italia 9 Agustus 2016, 22:17 -
Ambisi Frank de Boer: Pertahankan Icardi dan Kalahkan Juve
Liga Italia 9 Agustus 2016, 21:37
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39