Data dan Fakta Serie A: SPAL vs Juventus
Gia Yuda Pradana | 15 Maret 2018 18:59
Bola.net - - Peringkat 17 SPAL akan menjamu pemimpin klasemen Juventus pada giornata 29 Serie A 2017/18, Minggu (18/3). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Stadio Paolo Mazza ini.
SPAL tak terkalahkan dalam tiga laga terakhirnya di Serie A, menang 3-2 vs Crotone dan 1-0 vs Bologna, serta imbang 1-1 vs Sassuolo.
SPAL hanya menang sekali dalam tujuh laga kandang terakhirnya di Serie A (M1 S4 K2), yakni 1-0 vs Bologna.
Dalam tujuh laga kandang terakhirnya itu, SPAL dihajar Lazio 2-5 dan AC Milan 0-4.
Gol terbanyak untuk SPAL di Serie A musim ini: Mirco Antenucci (8 gol).
Assist terbanyak untuk SPAL di Serie A musim ini: Mirco Antenucci (6 assist).
Juventus memenangi enam laga terakhirnya di semua kompetisi, mencetak sembilan gol dan kebobolan satu.
Juventus memenangi 12 laga terakhirnya di Serie A.
Juventus selalu menang tanpa kebobolan dalam sembilan laga terakhirnya di Serie A.
Juventus selalu menang tanpa kebobolan dalam lima laga tandang terakhirnya di Serie A.
Gol terbanyak untuk Juventus di Serie A musim ini: Paulo Dybala (17 gol).
Assist terbanyak untuk Juventus di Serie A musim ini: Miralem Pjanic (7 assist).
Pada pertemuan pertama di Serie A musim ini, SPAL kalah 1-4 di markas Juventus. SPAL hanya mencetak satu gol lewat Alberto Paloschi, sedangkan Juventus menyarangkan empat melalui Federico Bernardeschi, Paulo Dybala, Gonzalo Higuain dan Juan Cuadrado.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Tertarik Untuk Gunakan Servis Asamoah
Liga Inggris 14 Maret 2018, 17:57 -
Juventus Ikut-Ikutan Buru Wilshere
Liga Italia 14 Maret 2018, 16:33 -
Lagi, Howedes Masuk Ruang Perawatan Juventus
Liga Italia 14 Maret 2018, 16:03 -
Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Atalanta
Liga Italia 14 Maret 2018, 15:59 -
Prediksi Juventus vs Atalanta 15 Maret 2018
Liga Italia 14 Maret 2018, 15:58
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39