Data dan Fakta Serie A: Milan vs Genoa
Editor Bolanet | 28 April 2015 16:30
Usai kalah 1-2 oleh pekan lalu, posisi Milan kini berada di peringkat 10 klasemen sementara dengan 43 poin. Mereka tertinggal tujuh angka dari yang duduk di peringkat lima atau posisi terakhir untuk bermain di kompetisi Eropa musim depan.
Tak cukup sampai di situ, kabar tak sedap pun muncul dari ruang ganti Rossoneri. Sang allenatore, Filippo Inzaghi, kabarnya sudah mulai tak mendapat respek dari para pemainnya, menjelang fase akhir musim kompetisi kali ini.
Berikut data dan fakta menarik yang akan mengiringi pertandingan Milan vs Genoa tengah pekan ini:
- AC Milan tidak terkalahkan di tujuh pertandingan kandang terakhir mereka melawan Genoa di semua level kompetisi.
- AC Milan tidak terkalahkan di enam laga kandang terakhir mereka di Serie A.
- Rata-rata terjadi kurang dari 2,5 gol di sembilan dari 10 laga terakhir Milan melawan Genoa di semua level kompetisi.
- AC Milan baru saja menelan kekalahan 1-2 dari Udinese di laga terakhir mereka di Serie A.
- Milan tak pernah lagi menang di Serie A semenjak mereka mengalahkan Palermo dengan skor 2-1 di awal April
- Milan kemasukan lima gol di lima laga kandang terakhir mereka di Serie A.
Dua pemain Milan yang sebelumnya mengalami cedera, Stephan El Shaarawy dan Riccardo Montolivo, sudah kembali berlatih meski tak ada garansi bahwa keduanya akan langsung turun di pertandingan kali ini. [initial]
(bola/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Baru Sikat Milan, Mancini Tak Mau Remehkan Udinese
Liga Italia 27 April 2015, 21:32 -
Mr. Bee: Saya Hanya Mau Milan!
Liga Italia 27 April 2015, 21:10 -
Milan Memang Layak Kalah di Friuli
Liga Italia 27 April 2015, 11:31 -
Liga Italia 26 April 2015, 17:54
-
Hasil Pertandingan: Udinese 2 vs 1 AC Milan
Liga Italia 26 April 2015, 01:03
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39