Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Fiorentina

Editor Bolanet | 19 Agustus 2016 16:00
Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Fiorentina
Juventus. (c) Juve
- Setelah absen selama hampir tiga bulan, pagelaran Akbar Serie A akan kembali digelar pada akhir pekan ini. Salah satu laga yang tampil menjadi salah satu dari laga pembuka Liga Italia ini adalah sang juara bertahan Juventus yang akan menghadapi tim kuda hitam Fiorentina pada hari Minggu (21/8) dini hari nanti.


Seharusnya tidak ada alasan bagi Juventus untuk tidak memenangkan laga ini. Hal ini dikarenakan secara aktivitas transfer mereka yang berhasil mendatangkan para pemain top unggul jauh dari Fiorentina yang cukup pasif di bursa transfer ini. Belum lagi dengan rentetan hasil buruk yang menimpa La Viola membuat Juventus harusnya mudah memenangkan laga ini.


Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana keseruan duel pembuka Serie A musim ini, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:

 (bola/dub)