Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Carpi
Editor Bolanet | 29 April 2016 10:17
Berikut adalah data dan fakta pertandingan tersebut:
Juventus hanya kebobolan tiga gol dalam 16 pertandingan terakhir mereka di Serie A, home dan away.
Paulo Dybala masih mengejar rekor 21 gol Carlos Tevez pada musim perdananya di Juve. Dybala sudah mengemas 20 gol saat ini.
Dybala adalah pemain termuda di lima liga besar Eropa yang terlibat dalam lebih dari 20 gol (16 gol dan 8 assist).
Juventus sudah memenangkan 14 pertandingan kandang terakhir mereka di Serie A.
Gawang Juventus sudah aman dari kebobolan dalam 9 pertandingan kandang terakhir di Serie A.
Carpi gagal mencetak gol dalam lima dari enam pertandingan away terakhir mereka di Serie A.
Juventus mencetak setidaknya dua gol dalam empat pertandingan terakhir di Serie A.
Carpi sudah gagal meraih kemenangan dalam 9 dari 10 pertandingan tandang terakhir di Serie A. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Penyebab AC Milan dan Inter Gagal Saingi Juventus
Liga Italia 28 April 2016, 13:34 -
Sacchi: Gap Antara AC Milan dan Juventus Memalukan!
Liga Italia 28 April 2016, 13:00 -
Scudetto Berakhir, Juve-Napoli Kini Bersaing Untuk Andre Gomes
Liga Italia 28 April 2016, 08:21 -
Juve Scudetto, Putri Cantik Allegri Nyanyikan 'Storia Di Un Grande Amore'
Open Play 28 April 2016, 06:45 -
Juventus Punya Saingan Dapatkan Berardi
Liga Italia 28 April 2016, 04:45
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39