Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Bologna
Serafin Unus Pasi | 6 Januari 2017 15:50
Bola.net - - Juara Bertahan Serie A, bertekad untuk membuka lembaran tahun 2017 dengan hasil yang baik. Oleh karena itu mereka akan membidik kemenangan saat mereka menjamu Bologna di Juventus Stadium pada hari Senin (9/1) dini hari nanti.
Sadar dengan potensi timnya, pelatih Bologna kemungkinan akan menerapkan permainan pragmatis, di mana mereka akan mencoba bermain bertahan sembari melancarkan serangan balik seperti yang mereka lakukan pada tahun lalu. Oleh karenanya Juventus harus ekstra waspada pada laga ini, mengingat mereka tidak bisa menurunkan komposisi lini pertahanan terbaik mereka mengingat cedera yang menerpa mereka.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana panasnya laga pertama Serie A di tahun 2017 ini, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:
Juventus hanya kalah 1 kali dari 27 pertemuan terakhir mereka melawan Bologna (M17 S9 K1)
Si Nyonya Tua hanya kebobolan satu gol di lima pertandingan terakhir melawan Bologna.
Juventus selalu menang di 25 laga kandang terakhir mereka di ajang Serie A.
Juventus hanya satu kali gagal mencetak gol ke gawang Bologna di 20 laga kandang terakhir mereka melawan Il Rossoblu.
Bologna hanya menang satu kali dari 15 laga tandang terakhir mereka di ajang Serie A (M1 S7 K7)
Juventus merupakan tim yang paling banyak mencetak gol di 15 menit pertama pertandingan di musim ini [7 Gol]
Bologna merupakan tim yang paling sering mengganti komposisi pemainnya di ajang Serie A sejauh ini, di mana mereka sudah menggunakan 27 pemain pada susunan pemain mereka.
Juventus merupakan tim kedua terbaik dalam aspek akurasi umpan di Serie A musim ini [84,6% Umpan Sukses].
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dirumorkan Balik ke MU, Evra Malah Unggah Foto Monyet
Liga Inggris 5 Januari 2017, 19:04 -
Dybala Pasti Akan Teken Kontrak Baru di Juve
Liga Italia 5 Januari 2017, 18:32 -
Head-to-head: Juventus vs Bologna
Liga Italia 5 Januari 2017, 16:05 -
United Tak Berencana Pulangkan Evra
Liga Inggris 5 Januari 2017, 14:20 -
Agen: Banega Dapat Tawaran Dari Tiongkok, Bukan Juventus
Liga Inggris 5 Januari 2017, 11:25
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23