Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Atalanta
Gia Yuda Pradana | 15 Desember 2020 16:02
Bola.net - Peringkat 4 Juventus akan menjamu peringkat 8 Atalanta pada pekan ke-12 Serie A 2020/21, Kamis (17/12/2020). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Allianz Stadium ini.
Dalam laga kandangnya melawan Atalanta di Serie A musim lalu, Juventus hanya meraih hasil imbang 2-2. Cristiano Ronaldo mencetak dua gol penalti untuk Juventus, sedangkan dua gol Atalanta dicetak oleh Duvan Zapata dan Ruslan Malinovskiy.
Juventus selalu imbang dalam 2 laga kandang terakhirnya melawan Atalanta di Serie A, yakni 1-1 musim 2018/19 dan 2-2 musim 2019/20.
Juventus tak terkalahkan dalam 23 laga kandang terakhirnya melawan Atalanta di Serie A (M18 S5 K0).
Juventus selalu mencetak minimal 2 gol dalam 16 dari 20 laga kandang terakhirnya melawan Atalanta di semua kompetisi.
Statistik Juventus
Juventus di Serie A musim ini: M6 S5 K0, gol 23-9.
Gol terbanyak untuk Juventus di Serie A musim ini: Cristiano Ronaldo (10).
Assist terbanyak untuk Juventus di Serie A musim ini: Juan Cuadrado, Federico Chiesa, Alvaro Morata (masing-masing 3).
Dalam laga terakhirnya, Juventus mengalahkan tuan rumah Genoa 3-1 lewat satu gol Paulo Dybala dan dua gol penalti Cristiano Ronaldo. Laga itu adalah laga ke-100 Cristiano Ronaldo dengan seragam Juventus.
Juventus selalu menang dan selalu mencetak minimal 2 gol dalam 4 laga terakhirnya di semua kompetisi: Juventus 3-0 Dynamo Kiev, Juventus 2-1 Torino, Barcelona 0-3 Juventus, Genoa 1-3 Juventus.
Juventus tak terkalahkan dalam 10 laga terakhirnya di semua kompetisi (M8 S2 K0).
Juventus selalu menang dalam 2 laga kandang terakhirnya di Serie A: 2-0 vs Cagliari, 2-1 vs Torino.
Juventus memenangi 20 dari 24 laga laga kandang terakhirnya di Serie A.
Juventus selalu mencetak minimal 2 gol dalam 16 dari 18 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Laga berikutnya: Parma vs Juventus (Serie A, 20/12/2020).
Statistik Atalanta
Atalanta di Serie A musim ini: M5 S2 K3, gol 21-16.
Gol terbanyak untuk Atalanta di Serie A musim ini: Alejandro Gomez, Luis Muriel (masing-masing 4).
Assist terbanyak untuk Atalanta di Serie A musim ini: Duvan Zapata (3).
Dalam laga terakhirnya, Atalanta menang 3-0 menjamu Fiorentina lewat gol-gol Robin Gosens, Ruslan Malinovskiy, dan Rafael Toloi.
Atalanta cuma kalah 1 kali dalam 7 laga terakhirnya di semua kompetisi (M3 S3 K1).
Atalanta cuma menang 2 kali dalam 7 laga terakhirnya di Serie A (M2 S2 K3).
Atalanta tak terkalahkan dalam 2 laga tandang terakhirnya di Serie A: menang 2-1 vs Crotone, imbang 0-0 vs Spezia.
Rekor pelatih Gian Piero Gasperini vs Juventus: M3 S7 K17.
Laga berikutnya: Atalanta vs AS Roma (Serie A, 21/12/2020).
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Lini Tengah Juventus Dicap Kurang Kreatif, Bagaimana Tanggapan Andrea Pirlo?
- Selamat Datang Kembali, Paulo Dybala!
- Cristiano Ronaldo Rayakan Laga ke-100 di Juventus dengan Kemenangan ke-400
- 5 Pelajaran dari Laga Genoa vs Juventus: Paulo Dybala Akhiri Masa Paceklik
- Akhirnya, Kepercayaan Andrea Pirlo Terhadap Paulo Dybala Terbayar Tuntas
- Potret-potret Cantik dan Seksinya Pasangan Hidup Oleksandr Zinchenko
- Georgina Rodriguez Seksi dan Bugar dengan Pakaian-pakaian Yoga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Jumpa Barcelona, Berikut Hasil Lengkap Undian 16 Besar Liga Champions 2020/21
Liga Champions 14 Desember 2020, 18:22 -
Juventus Bakal Amankan Pogba di Bulan Januari, Begini Rencananya
Liga Inggris 14 Desember 2020, 18:00 -
Juventus Intip Peluang Dapatkan 'The Next Cristiano Ronaldo' Ini
Liga Italia 14 Desember 2020, 17:00 -
14 Pemain Juventus yang Mungkin Terlupakan: Top Skor Serie A hingga Pemain Korea Utara
Liga Italia 14 Desember 2020, 15:24
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39