Data dan Fakta Serie A: Juventus vs AS Roma
Heri | 16 Desember 2016 06:57
Bola.net - - Pertandingan giornata 17 Serie A 2016-17 mempertemukan melawan AS Roma. Laga table toppers ini bakal digelar di Juventus Stadium pada hari Minggu pukul 02:45 WIB.
Berikut adalah data dan fakta grande partita tersebut:
Juventus hanya kalah tiga kali dalam 22 pertemuan terakhir melawan AS Roma di ajang Serie A.
Juventus sudah berhasil memenangkan lima pertandingan kandang terakhir mereka di Serie A melawan Roma. Mereka mencetak 15 gol dan kebobolan tiga kali.
Juventus sudah berhasil mencetak gol dalam 21 dari 22 pertemuan terakhir melawan Roma. Satu-satunya kegagalan terjadi pada Februari 2013.
Roma sudah memenangkan delapan dari sepuluh laga terakhir di Serie A. Dalam sepuluh laga terakhir, Roma sudah mengumpulkan poin lebih banyak dibanding Juve.
Juventus sudah memenangkan 24 laga kandang terakhir mereka di ajang Serie A. Satu kemenangan lagi, mereka akan menyamai rekor Serie A yang mereka ciptakan sendiri pada periode Agustus 2013 sampai November 2014.
Roma sudah kalah dalam tiga dari tujuh laga away terakhir mereka di Serie A.
Pemain-pemain baru Juventus sudah berkontribusi mencetak 15 gol musim ini, tertinggi di Serie A.
Roma adalah tim dengan catatan tembakan on target terbanyak kedua di Serie A (99 tembakan).
Paulo Dybala selalu mencetak gol dalam tiga pertemuan terakhir melawan Roma.
Radja Nainggolan barusan sukses mencetak gol dalam dua laga beruntun di Serie A.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Kalahkan Chelsea dan Arsenal Dalam Perburuan Caldara
Liga Italia 15 Desember 2016, 19:20 -
Paul Pogba Akan Merindukan Juventus
Liga Inggris 15 Desember 2016, 19:02 -
Paulo Dybala Juga Ingin Menangkan Ballon d'Or
Liga Italia 15 Desember 2016, 17:05 -
Nainggolan: Saya Sudah Putus Hubungan Dengan Pjanic
Liga Italia 15 Desember 2016, 14:54 -
Head-to-head: Juventus vs AS Roma
Liga Italia 15 Desember 2016, 13:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Uruguay vs Argentina 22 Maret 2025
Amerika Latin 20 Maret 2025, 09:11 -
Australia vs Timnas Indonesia: Jam Kick-off dan Siaran Langsung
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:10 -
Prediksi Ekuador vs Venezuela 22 Maret 2025
Amerika Latin 20 Maret 2025, 09:08 -
Testimoni Patrick Kluivert: Masa Depan Sepak Bola Indonesia Bakal Cerah!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56