Data dan Fakta Serie A: Inter Milan vs Sampdoria
Gia Yuda Pradana | 23 Oktober 2017 15:37
Bola.net - - Peringkat 2 Inter Milan akan menjamu peringkat 6 Sampdoria pada giornata 10 Serie A 2017/18, Rabu . Berikut beberapa data dan fakta serta statistik yang melatarbelakangi pertandingan di Stadio Giuseppe Meazza ini.
Inter memenangi 5 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Inter selalu kalah dalam 2 laga terakhirnya melawan Sampdoria di Serie A.
Sampdoria tak pernah menang dalam 3 laga tandang terakhirnya di Serie A (S2 K1).
Gol terbanyak untuk Inter di Serie A musim ini: Mauro Icardi (9).
Assist terbanyak untuk Inter di Serie A musim ini: Ivan Perisic (4).
Gol terbanyak untuk Sampdoria di Serie A musim ini: Fabio Quagliarella (5).
Assist terbanyak untuk Sampdoria di Serie A musim ini: Dennis Praet, Duvan Zapat, Gaston Ramirez, Ivan Strinic (masing-masing 2).
Inter vs Sampdoria (Serie A)
Pertandingan: 120
Inter menang: 63
Gol Inter: 214
Imbang: 37
Sampdoria menang: 20
Gol Sampdoria: 111.
Rekor kandang Inter vs Sampdoria (Serie A)
Pertandingan: 60
Menang: 36
Imbang: 16
Kalah: 8
Gol - kebobolan: 115 - 53.
Pada giornata berikutnya, Inter bermain tandang melawan Hellas Verona. Sementara itu, Sampdoria akan menjamu Chievo.(bola/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Serie A: Torino 0-1 AS Roma
Open Play 22 Oktober 2017, 22:58 -
Hasil Pertandingan Torino vs AS Roma: Skor 0-1
Liga Italia 22 Oktober 2017, 22:34 -
Hasil Pertandingan AC Milan vs Genoa: Skor 0-0
Liga Italia 22 Oktober 2017, 22:08 -
Albiol: Inter Penantang Scudetto
Liga Italia 22 Oktober 2017, 09:30 -
Spalletti Puas Rebut Poin Dari 'Alien' Napoli
Liga Italia 22 Oktober 2017, 09:00
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10