Data dan Fakta Serie A: Fiorentina vs AS Roma
Editor Bolanet | 16 September 2016 12:30
Pada laga ini Fiorentina sedikit diunggulkan karena tidak harus melakukan perjalanan lagi mengingat mereka akan berstatus sebagai tuan rumah pada laga ini. Akan tetapi, AS Roma punya keuntungan dengan tidak memainkan semua pilar intinya pada laga kontra Viktoria Plzen sehingga kondisi mereka jauh lebih segar pada laga ini.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana ketatnya pertandingan antara dua tim menyandang status sebagai tim kuda hitam, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk menyaksikan beberapa data dan fakta berikut.
Perbandingan kekuatan Fiorentina dan AS Roma cukup berimbang dalam 6 pertemuan terakhir mereka (Sama-sama meraih 2 kemenangan, 2 kekalahan dan 2 hasil seri)
Musim lalu AS Roma bertemu FIorentina sebanyak lima kali dalam satu musim (2 Laga Serie A, 2 Laga Europa League, 1 Laga Coppa Italia)
Roma belum menelan kekalahan di 20 pertandingan terakhir mereka di Serie A
AS Roma sedikitnya mencetak 2 gol pada 9 partai tandang terakhir mereka di semua kompetisi
Giallorossi tidak pernah mencatatkan Clean Sheet di enam pertemuan terakhir melawan Fiorentina
Roma adalah tim yang paling banyak melepaskan tembakan di setiap pertandingan Serie A musim ini (23,3 tembakan per pertandingan)
Fiorentina adalah tim terbaik ke empat di Serie A untuk urusan Akurasi umpan (84,9%)
Diego Perotti mencetak 33% dari total gol AS Roma di Serie A sejauh ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Samai Rekor Milan di Liga Champions
Liga Champions 15 September 2016, 12:10 -
Kritik Keras Nainggolan Pada Fans AS Roma
Liga Italia 14 September 2016, 17:47 -
Totti Masih Jadi Candu Bagi AS Roma
Liga Italia 14 September 2016, 17:18 -
Data dan Fakta Liga Europa: Viktoria Plazen vs AS Roma
Liga Eropa UEFA 14 September 2016, 14:51 -
Prediksi Viktoria Plzen vs AS Roma 16 September 2016
Liga Eropa UEFA 14 September 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39