Data dan Fakta Serie A: Chievo vs Roma

Editor Bolanet | 6 Maret 2015 18:02
Data dan Fakta Serie A: Chievo vs Roma
Francesco Totti melawan Chievo pada pertemuan pertama musim ini (c) AFP
- AS Roma akan bertandang ke markas pada giornata 26 Serie A 2014/15, Minggu (08/3). Pasukan Rudi Garcia, yang memenangi tiga laga terakhirnya melawan Chievo tanpa pernah kebobolan, kembali mengincar poin maksimal.

Dirangkum dari WhoScored dan Four Four Two, berikut sejumlah statistik menarik yang melatarbelakangi bentrokan Chievo vs Roma di Stadio Marcantonio Bentegodi ini:

  • Roma membukukan clean sheet dalam laga terakhirnya melawan Chievo di semua ajang.

  • Roma memenangi laga terakhirnya melawan Chievo di Serie A tanpa kebobolan.

  • Roma meraih hasil imbang dalam laga terakhirnya di Serie A.

  • Roma baru pernah kalah kali dalam lawatannya ke markas Chievo (0-1 pada Desember 2012). Sisanya, Roma menang dan imbang .

  • Roma tak terkalahkan dalam dari laga terakhirnya melawan Chievo di semua ajang.

  • Di Serie A musim ini, Chievo baru membukukan kemenangan kandang (terendah bersama Cagliari dan Parma).

  • Roma sudah mencetak gol melalui indirect free kick, terbanyak di Serie A musim ini.

  • Setiap kali Sergio Pellissier mencetak gol, Chievo belum pernah kalah melawan Roma di Serie A (M1 S3).

  • Gol Seydou Keita ke gawang Juventus pada giornata sebelumnya adalah gol sundulan ke- Roma di Serie A musim ini. Hanya Chievo () yang gol sundulannya lebih sedikit dari Roma.

  • Ketika imbang 1-1 melawan Juventus, Francesco Totti tak sekali pun merancang operan berpeluang gol ( key pass). Di Serie A 2014/15, itu adalah kali kelima sang kapten Roma tak sanggup menunjukkan kreativitasnya.


Musim lalu, Roma mengalahkan Chievo 1-0 di Olimpico dan 2-0 di Bentegodi. Pada pertemuan pertama musim ini, Roma menang 3-0 di kandang sendiri berkat gol-gol Mattia Destro dan Adem Ljajic serta penalti Totti. Ganti bertandang ke markas Chievo, Roma pun mengincar double lagi. [initial]

 (bola/gia)