Data dan Fakta Serie A: Cagliari vs Inter Milan
Editor Bolanet | 22 Februari 2015 18:15
Inter saat ini berada di tempat yang lebih baik dari musuhnya dengan menghuni peringkat 10 di klasemen sementara Serie A. Sedangkan I Rossoblu tengah berjuang di zona degradasi setelah terperosok di posisi 18.
Berikut ini data dan fakta laga Cagliari vs Inter Milan:
Dari 71 pertemuan terakhir antara kedua tim, Inter Milan sudah memenangkan 32 pertandingan di semua ajang kompetisi.
Inter Milan terakhir kali menang atas Cagliari terjadi pada bulan November 2011 lalu, saat itu Nerazzuri menang dengan skor tipis 2-1 di Giuseppe Meazza.
Kemenangan 4-1 di pertemuan pertama lalu menjadi kemenangan terbesar Cagliari melawan Inter Milan di pentas Serie A.
Cagliari selalu mencetak gol dalam tujuh pertemuan terakhir melawan Inter Milan, dengan rata-rata 1.9 gol per pertandingan.
Cagliari selalu mencetak gol dan kebobolan dalam setiap pertandingan dari enam laga terakhir di liga.
Cagliari tidak pernah meraih hasil imbang dalam enam laga kandang terakhir di pentas Serie A, dengan catatan meraih hasil dua kemenangan dan empat kekalahan.
Selain itu Cagliari selalu kebobolan dalam 12 laga kandang terakhir di pentas Serie A.
Inter memenangkan dua laga terakhir di pentas Serie A setelah sebelumnya menelan tiga kekalahan beruntun di semua ajang kompetisi.
Mauro Icardi merupakan topskorer Inter Milan di Serie A dengan koleksi 13 gol.
Fredy Guarin sudah mengemas lima gol di Serie A, tiga diantaranya dicetak dari luar kotak penalti.
Albin Ekdal sudah mencetak empat gol ke gawang Inter Milan termasuk saat menciptakan hattrick pada pertemuan pertama lalu. Nerazzuri adalah target favoritnya sampai sejauh ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri: Pirlo Punya Sepasang kaki Ajaib
Liga Italia 21 Februari 2015, 21:12 -
Allegri Akui Juventus Kesulitan Hadapi Atalanta
Liga Italia 21 Februari 2015, 19:31 -
Pirlo: Gol Saya Adalah Peringatan Untuk Tim Serie A Lainnya
Liga Italia 21 Februari 2015, 19:08 -
Asalkan Menang, Pirlo Tak Peduli Juve Main Buruk
Liga Italia 21 Februari 2015, 18:41 -
Preview & Prediksi Serie A: Verona vs AS Roma
Liga Italia 21 Februari 2015, 06:45
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39