Data dan Fakta Serie A: AS Roma vs Pescara
Gia Yuda Pradana | 25 November 2016 15:59
Bola.net - - AS Roma akan menjamu di giornata 14 Serie A 2016/17, Senin . Roma sekarang menempati peringkat dua klasemen sementara dengan 26 poin, tertinggal tujuh poin dari Juventus di puncak, sedangkan Pescara baru punya tujuh poin di tangga ke-18.
Berikut beberapa data dan fakta menarik yang melatarbelakangi partai di Stadio Olimpico ini.
Roma memenangi 9 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Roma selalu mencetak minimal 3 gol dalam 6 dari 7 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Pescara selalu kalah dalam 5 laga terakhirnya di Serie A.
Di Serie A musim ini, Roma selalu menang dalam 6 laga kandang yang sudah mereka mainkan - mencetak 20 gol dan cuma kebobolan 4.
Di Serie A musim ini, Pescara baru menang 1 kali dalam 6 laga tandang yang sudah mereka mainkan (S1 K4) - mencetak 5 gol dan kebobolan 11.
Di Serie A musim ini, Pescara sudah kebobolan 23 gol dan baru mencetak 9 gol.
Di Serie A musim ini, Edin Dzeko (10), Mohamed Salah (8) dan Diego Perotti (4) sudah mencetak 22 gol untuk Roma.
Roma tak pernah menang dalam 3 laga kandang terakhirnya melawan Pescara di Serie A (S1 K2), tapi itu di musim 2012/13 (1-1), 1992/93 (0-1) dan 1988/89 (1-3).
Terakhir kali Roma menang menjamu Pescara di Serie A adalah dengan skor 5-1 pada musim 1987/88.
Roma tak pernah absen mencetak gol dalam 18 laga kandang terakhirnya di Serie A. Dalam 18 partai kandang itu, Roma mencetak total 47 gol; rata-rata 2,6 gol per laga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang AS Roma Ini Diklaim Layak Bermain di Barca
Liga Italia 23 November 2016, 20:52 -
Data dan Fakta Europa League: AS Roma vs Viktoria Plzen
Liga Eropa UEFA 23 November 2016, 14:43 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 25 November 2016
Liga Eropa UEFA 23 November 2016, 14:39 -
Chelsea Masih Terus Uber Rudiger
Liga Inggris 23 November 2016, 11:53 -
Chelsea Dapat Angin Segar Soal Nainggolan
Liga Inggris 23 November 2016, 11:16
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40