Data dan Fakta Serie A: AC Milan vs Sassuolo
Editor Bolanet | 23 Oktober 2015 15:00
Rossoneri tengah membutuhkan kemenangan untuk meningkatkan moral mereka, usai hanya meraup satu hasil positif di lima laga terakhir - itu pun di laga uji coba melawan Monza.
Sementara Neroverdi justru tengah dalam kondisi yang lebih baik dari tuan rumah, usai menang pekan lalu atas Lazio dan duduk di peringkat lima klasemen sementara Serie A.
Berikut data dan fakta menarik seputar pertandingan kedua tim:
- Sassuolo dan Milan adalah dua tim yang tak pernah meraih hasil imbang di empat pertemuan terakhir mereka di Serie A.
- Milan adalah tim yang paling sering dikalahkan Sassuolo di Serie A sejauh ini.
- Di empat pertandingan terakhir antara kedua klub, baik Sassuolo maupun Milan sama-sama sukses membuat gol dan setidaknya terjadi tiga gol per pertandingan.
- AC Milan sudah kemasukan 14 gol usai bermain delapan laga atau terburuk sejak 83/84.
- Rossoneri sudah kemasukan gol di sembilan laga beruntun untuk kali pertama sejak 2008.
- Sebelum kalah melawan Napoli 0-4, Milan memenangkan empat laga kandang beruntun di Serie A.
- Sassuolo memenangkan laga tandang terakhir mereka melawan Empoli, usai tidak kalah di lima laga sebelumnya ( 4 menang dan 1 imbang).
Sassuolo tengah berada di peringkat lima klasemen sementara, sedangkan Milan masih terpuruk di posisi 13 tabel persaingan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sudah Uzur, Ronaldinho Ogah Pensiun
Lain Lain 22 Oktober 2015, 21:23 -
Berlusconi Murka, Mihajlovic Hanya Punya Dua Pertandingan Lagi
Liga Italia 22 Oktober 2015, 17:54 -
Terungkap! Fakta Di Balik Pindahnya Ibrahimovic dari Barca ke Milan
Liga Spanyol 22 Oktober 2015, 12:22 -
Kondogbia Antar Inter Raih Trofeo Luigi Berlusconi
Liga Italia 22 Oktober 2015, 00:52 -
Mihajlovic Siap Jadikan Donnarumma Kiper Termuda Serie A
Liga Italia 21 Oktober 2015, 06:27
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23