Data dan Fakta Giornata 13: Napoli vs AC Milan

Editor Bolanet | 17 November 2012 18:03
Data dan Fakta Giornata 13: Napoli vs AC Milan
Marek Hamsik. (c) AFP
- AC Milan hanya sanggup menang sekali dalam laga tandang yang mereka lakoni di musim ini, lalu bagaimana kiranya perjalanan mereka di Naples?

Napoli sedang kembali bergairah, alasannya mereka pekan kemarin sanggup menang dari situasi comeback, plus musim lalu mereka menang saat menjamu Rossoneri.

Berikut ini data dan fakta selengkapnya laga giornata 13 Serie A antara Napoli vs AC Milan untuk dini hari nanti, Minggu (18/11). (gl/lex)
1 dari 5 halaman

Data dan Fakta:

Data dan Fakta:

  • Sejauh musim ini berjalan belum pernah sekalipun Napoli tumbang di San Paolo (5 kali menang dan 1 kali seri).
  • Dari 6 pertemuan terakhir keduanya Napoli hanya 1 kali menang dan 2 kali kalah, sisanya seri.
  • Edinson Cavani adalah top skor sementara Serie A dengan 8 gol (bersama Shaarawy dan Lamela).
  • Dari 22 lawatan terakhirnya ke Naples, Rossoneri hanya bisa menang 3 kali.
  • Milan sejauh musim ini sudah menjalani 5 laga away, hanya menang 1 kali dan 2 kali seri.
  • Musim lalu Milan tak bisa mengalahkan Napoli (kalah 1-3 di San Paolo dan seri 0-0 di San Siro).
4 dari 5 halaman

Head to Head (5 Terakhir):

Head to Head (5 Terakhir):

5 dari 5 halaman

Prediksi Pembaca:

Prediksi Pembaca:

LATEST UPDATE