Dari Roma, Bertolacci Resmi Pindah ke Milan
Editor Bolanet | 30 Juni 2015 00:21
Pekan lalu, status Bertolacci telah sepenuhnya menjadi milik AS Roma usai klub tersebut menebus 50 persen kepemilikan Genoa atas dirinya senilai delapan juta euro. Belum apa-apa di Giallorossi, pemain 24 tahun itu resmi dilepas ke AC Milan.
Saya datang memperkuat klub yang sangat penting, saya tak sabar untuk segera memulai semua ini. Milan selalu menjadi pilihan pertama saya. Saya benar-benar menginginkan klub ini.
Milan memiliki proyek yang sangat penting, dan keinginan kuat setelah musim yang sulit. Saya akan berusaha memberikan kemampuan terbaik dan berharap Milan finis sebaik mungkin. terang Bertolacci pada Milan Channel.
Memperkuat Genoa dalam tiga musim terakhir, Bertolacci mengukuhkan dirinya sebagai pemain penting. Ia mencatatkan 90 pertandingan dan mencetak 12 gol.
Tidak diungkapkan secara resmi berapa yang harus dikeluarkan Milan untuk mendaratkan Bertolacci, namun Football Italia menyampaikan nilai transfernya tidak kurang dari 20 juta euro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bacca Pilih Milan, Sevilla Pasrah
Liga Spanyol 29 Juni 2015, 23:44 -
Menunggu Resmi, Bertolacci Sedang Jalani Tes Medis di Milan
Liga Italia 29 Juni 2015, 16:12 -
Godin Masuk Radar City dan Milan
Liga Spanyol 29 Juni 2015, 15:27 -
Cari Tembok Pertahanan, Milan Dekati Aymen Abdennour
Liga Italia 29 Juni 2015, 11:42 -
Bukan Pirlo, Ternyata Seedorf Yang Buat Allegri Stres di Milan
Liga Italia 29 Juni 2015, 11:20
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39