D'Ambrosio Incar Tiga Besar di Akhir Musim
Editor Bolanet | 16 Desember 2014 21:27
La Beneamata mengawali musim kompetisi 2014-15 dengan buruk sehingga pelatih Walter Mazzarri harus kehilangan jabatannya. Lantas Inter memutuskan untuk memanggil kembali Roberto Mancini ke Giuseppe Meazza.
Mancini baru saja mempersembahkan kemenangan pertamanya setelah mengalahkan tuan rumah Chievo dengan skor 2-0 lewat Mateo Kovacic dan Andrea Ranocchia. Tambahan tiga poin masih menempatkan Inter di peringkat sebelas namun hanya terpaut enam poin dari Lazio di tempat ketiga. Dan D'Ambrosio yakin bila tiga besar merupakan target realisitis yang bisa diraih timnya.
Kami menargetkan posisi ketiga klasemen akhir karena kami Inter dan kami ingin target tinggi, ujar D'Ambrosio di situs resmi klub.
Kemenangan selalu penting, tapi kami perlu menjaga penampilan saat ini demi memetik hasil bagus pada hari Minggu nanti (melawan ). Kami harus bersama untuk menjaga tren kemenangan, merebut tiga poin hari ini tidak akan berarti apa-apa jika kami kalah dari Lazio.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Chievo vs Inter Milan, Temukan Performa
Liga Italia 14 Desember 2014, 16:02 -
Akhir Penantian 259 Hari Mario Gomez
Liga Italia 1 Desember 2014, 15:38 -
Juventus, Akurasi Buruk, Efek Maut
Liga Italia 1 Desember 2014, 11:47 -
Highlights Serie A: Chievo 0-0 Lazio
Open Play 1 Desember 2014, 08:40 -
Liga Italia 24 November 2014, 12:36
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39