Cristante Ingin Jadi Kapten Milan
Editor Bolanet | 1 Mei 2014 20:29
Di musim ini pemain berusia 19 tahun tersebut berhasil menembus skuat inti Rossoneri. Sejauh ini ia sudah diberi kepercayaan tampil sebanyak empat kali dan berhasil mencetak satu gol.
Spekulasi yang berkembang sebelumnya menyebut Cristante bakal dipinjamkan ke klub lain di Serie A atau Atletico Madrid guna menambah jam terbangnya. Namun sang agen menegaskan bahwa prioritas kliennya saat ini hanya bermain di San Siro tapi andai sudah tak ada tempat lagi maka hengkang menjadi opsi yang terdepan.
Bryan ingin menjadi kapten masa depan Milan, ujar Giuseppe Riso kepada Gianluca Di Marzio pekan ini.
Dia talenta penting di Eropa dan kami akan berbicara dengan klub untuk membahas masa depannya. Sebaliknya, dia tak akan menutup kesempatan lain. Kalau di Italia dia hanya mau berkostum Milan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
El Shaarawy Ingin Kembali Membela Italia
Piala Dunia 30 April 2014, 22:54 -
Kemungkinan Barter Balotelli-RVP
Liga Italia 30 April 2014, 15:56 -
Roma, Juventus, Milan Berebut Kolarov
Liga Italia 30 April 2014, 15:08 -
Kaka Tegaskan Tak Ingin Tinggalkan Milan
Liga Italia 29 April 2014, 17:56 -
Tujuh Serie A Berebut Tiga Jatah Eropa
Editorial 29 April 2014, 16:53
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39