Coutinho Tak Menyesal Tinggalkan Inter
Editor Bolanet | 22 November 2013 21:46
Pemain itu pindah ke Anfield dengan mahar 10 juta euro pada Januari 2013 lalu. Ia pernah berseragam Nerazzurri selama dua setengah tahun.
Kadang Anda bisa menjadi pemain hebat di klub hebat. Kadang kala itu tidak berhasil, ujarnya kepada Daily Telegraph.
Tak ada yang perlu dijelaskan. Ketika Anda pindah ke klub lain dan menemukan kecocokan pasti Anda merasa nyaman.
Awalnya saya punya kesempatan bermain di Inter. Namun setelah beberapa tahun kesempatan itu semakin menipis.
Sebagai pesepakbola yang Anda inginkan hanyalah kesempatan bermain dan menunjukkan kepada orang lain anda bisa bermain bagus. Saya tau di Liverpool saya akan dapat kesempatan itu maka saya tidak akan berpikir dua kali.
Coutinho direkrut ke Giuseppe Meazza saat usianya masih 18 tahun. Pada waktu itu Inter tengah memulai era baru setelah memenangkan Treble dan ditinggal Jose Mourinho. Bersama La Beneamata ia telah mengemas 47 laga dan mencetak lima gol. (foti/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Brendan Rodgers: Berkat Suarez, Saya jadi Lebih Baik
Liga Inggris 21 November 2013, 17:38 -
Martinez Senang Sambut Derby Merseyside
Liga Inggris 21 November 2013, 17:14 -
Liverpool Siap Tawar Striker Yunani
Liga Inggris 21 November 2013, 16:55 -
Sang Agen Terus Tawarkan Suarez ke Madrid
Liga Spanyol 21 November 2013, 15:55 -
Daniel Agger Puji Start Bagus Everton
Liga Inggris 21 November 2013, 12:45
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39