Costacurta: Juventus Belum Sembuh
Editor Bolanet | 2 November 2015 13:25
Apakah Juventus sudah sembuh atau masih dalam proses recovery dari 'sakit' yang mereka alami sejak awal musim? Menurut mantan bek AC Milan Alessandro Costacurta, jawabannya adalah yang kedua.
Juventus sudah sembuh atau masih memulihkan diri? Saya rasa mereka masih dalam tahap pemulihan, kata Costacurta seperti dikutip TuttoJuve.
Performa terkini mereka belum meyakinkan. Itu tak menunjukkan kalau mereka sanggup menjadi pengganggu bagi tim-tim lainnya (di papan atas), imbuhnya.
Juventus masih terdampar di papan tengah dengan 15 poin dalam 11 laga. Juventus tertinggal di belakang tim-tim lain dengan start yang lebih baik, termasuk Fiorentina dan Inter (24 poin) serta AS Roma (23) dan Napoli (22). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Serie A: Juventus 2-1 Torino
Open Play 1 November 2015, 08:49 -
Galeri 1 November 2015, 05:20
-
Menang di Detik-detik Akhir, Allegri Puji Determinasi Juventus
Liga Italia 1 November 2015, 04:48 -
Cuadrado: Berjuang Sampai Akhir, Juve Pantas Menang
Liga Italia 1 November 2015, 04:08 -
Hasil Pertandingan Juventus vs Torino: 2-1
Liga Italia 1 November 2015, 02:02
LATEST UPDATE
-
Kecewanya Raspadori: Sayang, Tiga Gol Tak Cukup Bawa Italia ke Semifinal
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:25 -
Kunci Kalahkan Bahrain: Pemain-pemain yang Wajib Dimatikan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:24 -
Kejutan Transfer! Harry Kane Bisa Balik ke Premier League dan Gabung Liverpool
Bundesliga 24 Maret 2025, 10:15 -
Inilah Bocoran Materi Latihan Bahrain jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:08 -
Saran Owen: Liverpool Harus Ubah Aturan Kontrak demi Pertahankan Salah
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:02 -
Kekecewaan Di Lorenzo: Italia Baru Bereaksi Saat Sudah Terlambat
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:00 -
Jerman vs Italia: Azzurri Salah Pilih Starting XI dan Ada Pemain yang Takut
Piala Eropa 24 Maret 2025, 09:51 -
Luka Modric Belum Tahu Nasibnya di Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:45 -
Katak di Sesi Latihan Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:41 -
Menata Kandang, Menata Asa: SUGBK Bersiap untuk Laga Krusial
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39