Corinthians Menyesal Beli Pato Dari Milan
Editor Bolanet | 26 Juni 2015 08:26
Pato datang ke Corinthians pada januari 2013 dengan harga sekita 15 juta euro. Tapi baru setahun di Corinthians, Pato dipinjamkan ke sesama klub Brasil; Sao Paulo.
Sudah satu setengah musim Pato bermain bagi Sao Paulo, namun penampilannya tetap tidak impresif. Karenanya, Roberto De Andrade, Presiden Corinthians, mengaku sangat berharap bisa menjual sang penyerang.
Saya menyesal telah membeli Pato. Tapi kegagalan ini merupakan salah kami sendiri. Pada saat itu, tidak ada orang di klub yang menolak transfer itu. Semua orang tahu apa doa kami siang dan malam; kami berharap bisa menjualnya, terang De Andrade kepada ESPN Brazil.
Pato sebenarnya masih cukup muda, baru berusia 25 tahun. Meski di Milan ia banyak diganggu cedera, namun ia masih mampu mencetak 51 gol dalam 117 penampilan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Lopez Semakin Betah di Italia
Liga Italia 25 Juni 2015, 22:03 -
Sevilla Bahas Bacca, Rami, Konoplyanka
Liga Spanyol 25 Juni 2015, 21:25 -
Berburu Bek, Milan Lirik Laporte
Liga Italia 25 Juni 2015, 18:51 -
Matri Bertekad Bawa AC Milan Kembali ke Liga Champions
Liga Italia 25 Juni 2015, 00:30 -
Liga Italia 25 Juni 2015, 00:12
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10