Conte Waspadai Lazio
Editor Bolanet | 31 Agustus 2013 07:15
Pasukan Vladimir Petkovic berpeluang membalaskan dendam, usai hasil negatif di Piala Super Italia. Bertandang ke Juventus Stadium, Biancocelesti pun menargetkan kemenangan.
Menanggapi ambisi tim tamu, Conte meminta Carlos Tevez dkk untuk melupakan hasil Piala Super Italia dan tetap memberikan performa terbaik guna melanjutkan tren positif di awal musim.
Besok (01/09/13) pertandingan akan sangat berbeda. Kami memang bangga dengan hasil positif di Piala Super Italia, namun tetap saja hal itu tak akan berdampak hanya pada hasil esok, ujar Conte di situs resmi klub.
Lazio punya kualitas untuk bersaing di Serie A, mereka juga pernah memberi kami kesulitan dan berpotensi mengulanginya. Namun, bukan berarti kami akan membiarkan mereka begitu saja, kami akan melawan dengan cara sendiri, tandasnya.[initial]
Editorial - 10 Tim Favorit di Liga Champions Musim 2013-14
Pics - Daftar Pesepakbola Wanita Terseksi
Wow! - Presenter Wanita Luar Negeri Yang Mempesona (jfc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Visual Identity Untuk Final Europa di Turin
Liga Eropa UEFA 30 Agustus 2013, 21:43 -
Sukses Datangkan Matri, Milan Kejar Honda dan Kaka
Liga Italia 30 Agustus 2013, 20:07 -
'Kedatangan Matri Akan Ubah Gaya Permainan Milan'
Liga Italia 30 Agustus 2013, 17:40 -
Hadapi Juve, Madrid Andalkan Pengalaman Ancelotti
Liga Champions 30 Agustus 2013, 16:40 -
'Lawan Utama Juventus Bukan Real, Tapi Galatasaray'
Liga Champions 30 Agustus 2013, 16:10
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39