Conte: Torino Seharusnya Bermain 10 Orang
Editor Bolanet | 29 September 2013 22:35
Dalam laga tersebut, gol Paul Pogba menjadi satu-satunya gol yang terjadi sekaligus mengubur asa Torino untuk memenangkan laga Derby Della Mello. Dan saat terjadinya gol tersebut, Carlos Tevez tengah berada dalam posisi off-side. Hal tersebut yang memunculkan tuduhan bahwa kemenangan Bianconeri mendapatkan bantuan dari wasit.
Menanggapi hal tersebut, Conte menegaskan bahwa kesalahan dari wasit bisa saja. Tidak hanya itu, Conte menyebutkan bahwa Torino seharusnya bermain sepuluh orang. Menurut Conte, pemain Torino, Ciro Immobile, seharusnya mendapatkan hadiah kartu merah dalam laga tersebut.
Tevez berada dalam posisi offside saat terjadinya gol, tetapi ia juga mempertaruhkan pergelangan kakinya setelah mendapatkan hadangan dari Immobile sebelum itu. Dia mengalami luka serius pada pergelangan kakinya dan seharusnya Immobile mendapatkan kartu merah, kata Conte kepada Sky Sport Italia.
Kesalahan bisa terjadi pada wasit dan perdebatan akan terjadi dengan adanya insiden ini. Namun tim bermain cukup baik, tandasnya. [initial]
Highlights Serie A: Torino 0-1 Juventus
Review: Derby Della Molle Milik Juve! (foti/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Percuma Scudetto Jika Kalah di Derby
Liga Italia 28 September 2013, 16:52 -
Preview: Torino vs Juventus, Comeback Lagi?
Liga Italia 28 September 2013, 13:00 -
Buffon: Menjual Pirlo Adalah Kesalahan Besar
Liga Italia 28 September 2013, 06:10 -
Torino Pe-De Jelang Lawan Juve
Liga Italia 28 September 2013, 03:09 -
Quagliarella: Juventus Harus Kirim 'Pesan' Untuk Conte
Liga Italia 28 September 2013, 01:45
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39