Constant Dilempar Pisang, Atalanta Minta Maaf
Editor Bolanet | 13 Mei 2014 12:39
Ketika Atalanta mengalahkan Milan 2-1 dalam lanjutan kompetisi Serie A 2013/14 akhir pekan kemarin, sebuah insiden rasisme mencuat di tengah laga. Sasarannya adalah Constant. Bek Rossoneri itu dilempari pisang oleh suporter tuan rumah.
Lewat situs resminya, pihak Atalanta memberitahukan bahwa Presiden klub Antonio Percassi sudah menghubungi CEO Milan Adriano Galliani guna meminta maaf atas insiden tak menyenangkan yang dialami Constant.
Galliani menerima permintaan maaf kami dan kedua belah pihak sepakat kalau insiden semacam ini tak boleh terulang lagi, terang pihak Atalanta seperti dilansir Football Italia.
Selanjutnya, Percassi akan menghubungi pemain yang bersangkutan juga untuk menyampaikan permintaan maafnya. [initial]
Klik Juga:
- Tifosi Berbikini Invasi Marassi
- Aksi Totti Junior di Olimpico
- Final-final Dalam Karier Fantastis Javier Zanetti
- 15 Momen Terbaik Vidic Berseragam Red Devils
- 20 Marcatore Paling Maut Dalam Sejarah Italia
- 12 Raja Gol Brasil
- Armada Mesin Gol Argentina
- Slogan 32 Tim Piala Dunia 2014
- Sanny Cabrera, Total dan Sensual Dukung Ekuador
- Gracie Carvalho, Suporter Hot Selecao
- 'Markas' Inggris di Brasil
- 12 Fan Fest Piala Dunia 2014 Brasil
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 12 Mei 2014, 00:02
-
Highlights Serie A: Atalanta 2-1 AC Milan
Open Play 11 Mei 2014, 20:33 -
Review: Atalanta Pecundangi Milan
Liga Italia 11 Mei 2014, 19:38 -
Pesan Perpisahan Spesial Dari Kaka Untuk Zanetti
Bolatainment 11 Mei 2014, 17:05 -
Thiago Silva Dukung Alex Pindah ke Milan
Liga Italia 11 Mei 2014, 12:38
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39