Chiellini Ingin Bawa Ibra, Ramos dan Hamsik ke Juventus
Editor Bolanet | 3 Februari 2016 22:47
Hal tersebut diungkap oleh bek tangguh Juventus tersebut dalam sebuah sesi tanya jawab dengan portal berita sohor Italia, Tuttosport.
Jadi saya harus mengambil pekerjaan dari [Giuseppe] Marotta dan [Fabio] Paratici? ujar Chiellini.
Ok, jika memang anda ingin mendapatkan sedikit fantasi saya akan mengambil Sergio Ramos dari Real Madrid sebagai pemain bertahan, Marek Hamsik dari Napoli untuk lini tengah,
Untuk posisi penyerang saya ingin membawa Zlatan Ibrahimovic, sambungnya.
Ibrahimovic pemain yang bisa mengubah keseimbangan dalam tim, saya ingin melihat dia memakai jersey Juventus untuk satu kali lagi, tutup bek andalan timnas Italia ini.
Zlatan memang bukan nama asing bagi Juventus. Penyerang tajam yang kini membela PSG tersebut tercatat pernah membela Juventus pada tahun 2004 hingga 2006 silam. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 2 Februari 2016, 20:58
-
Pasif di Bursa Transfer, Ini Dalih Juventus
Liga Italia 2 Februari 2016, 20:53 -
Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Genoa
Liga Italia 2 Februari 2016, 16:05 -
Prediksi Juventus vs Genoa 4 Februari 2016
Liga Italia 2 Februari 2016, 16:00 -
Transfer Musim Dingin 2016 Serie A: Juventus
Liga Italia 2 Februari 2016, 11:47
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39