Casemiro Selangkah Lagi Gabung Inter
Editor Bolanet | 3 Juni 2014 15:13
Negosiasi antara kedua klub dikabarkan telah berlangsung sejak akhir April lalu, dan semakin intensif sejak kompetisi kedua negara berakhir. Inter kabarnya ingin meminjam Casemiro selama semusim dengan opsi pembelian di musim panas 2015.
Potensi pemain 22 tahun ini memang kurang berkembang bersama Madrid. Ia hanya tampil 12 kali dengan total 284 menit bermain di ajang La Liga musim lalu karena kalah bersaing dengan Xabi Alonso, Luka Modric, Sami Khedira, dan Asier Illarramendi.
Di sisi lain, Nerazzurri sendiri tengah mencari gelandang baru setelah dilepasnya Esteban Cambiasso. Casemiro dianggap sebagai salah satu sosok yang cukup ideal untuk mengisi satu tempat di lini tengah Inter dan bekerja sama dengan kompatriotnya, Hernanes.[initial]
Baca Juga
- Arsenal Siapkan Nominal Tawaran Pembuka Untuk Bender
- Arsenal Berpeluang Dapatkan Wonderkid Sporting Dengan Harga Miring
- Dekat Dengan Van Gaal, Bek Meksiko Dibidik MU
- Hazard Masuk Agenda Transfer Valencia
- Inilah Nominal Tawaran Liverpool Untuk Dapatkan Shaqiri
- QPR: Ferdinand Yes, Lampard No
- Arsenal Siap Tebus Nominal Buyout Clause Remy
- Chelsea Siapkan Rencana Barter Lukaku dan Benatia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic Terima Tawaran Dari Atletico, Barca dan Madrid
Liga Spanyol 2 Juni 2014, 21:43 -
Marcelo Masuk Daftar Belanja Milan
Liga Italia 2 Juni 2014, 21:28 -
Del Bosque: Tak Ada Masalah Antara Pemain Madrid dan Barca
Piala Dunia 2 Juni 2014, 21:26 -
Ancelotti: La Decima Baru Awal Sukses Madrid
Liga Spanyol 2 Juni 2014, 20:42 -
Real Madrid Ingin Xabi Alonso Pensiun Dari Timnas?
Liga Spanyol 2 Juni 2014, 20:20
LATEST UPDATE
-
Elang Andes Siap Menerkam: Superioritas Peru atas Bolivia
Amerika Latin 20 Maret 2025, 14:09 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 20 Maret 2025, 14:09 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 14:00 -
Profil Biodata Dean James: Benteng Baru di Sisi Kiri Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:54 -
Brasil Goyah, Kolombia Bisa Menggoreskan Luka
Amerika Latin 20 Maret 2025, 13:49 -
Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 13:45 -
Profil dan Biodata Joey Pelupessy: Jantung Baru Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:28
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40