Carlos: Seedorf Pelatih Yang Bagus
Editor Bolanet | 11 Februari 2014 23:22
- Mantan bek kiri dan Real Madrid Roberto Carlos menganggap AC Milan sudah membuat keputusan yang tepat menunjuk Clarence Seedorf sebagai pelatih. Menurutnya, Seedorf adalah sosok pelatih yang bagus.
Carlos yang kini melatih klub Turki pernah bermain bersama Seedorf di Madrid selama empat tahun. Karena itulah Carlos paham benar mengenai kualitas yang dimiliki Seedorf.
Seedorf adalah pelatih yang bagus. Dia selalu menjadi pemimpin di atas lapangan. Dia orang yang suka membagi ilmu kepada orang lain, ungkap Carlos kepada Gazzetta dello Sport.
Selama lima laga memegang Milan, Seedorf memperoleh hasil dua kali menang, dua kali kalah dan sekali seri. Kini Rossoneri masih berada di peringkat ke-11 klasemen Serie A dengan 29 poin dari 23 laga.[initial]
(if/ada)
Carlos yang kini melatih klub Turki pernah bermain bersama Seedorf di Madrid selama empat tahun. Karena itulah Carlos paham benar mengenai kualitas yang dimiliki Seedorf.
Seedorf adalah pelatih yang bagus. Dia selalu menjadi pemimpin di atas lapangan. Dia orang yang suka membagi ilmu kepada orang lain, ungkap Carlos kepada Gazzetta dello Sport.
Selama lima laga memegang Milan, Seedorf memperoleh hasil dua kali menang, dua kali kalah dan sekali seri. Kini Rossoneri masih berada di peringkat ke-11 klasemen Serie A dengan 29 poin dari 23 laga.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Wajar Jika Isco Saat Ini Tidak Bahagia
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 23:36 -
Ancelotti: Madrid dan Barca Tak Mendapat Keistimewaan Wasit
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 23:05 -
Haus Gol, Benzema Puji Kontribusi Zidane
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 22:16 -
Ronaldo Siap Tampil Kontra Atletico
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 22:05 -
Lawan Atletico, Ancelotti Minta Madrid Tak Puas Diri
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 21:32
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40