Cambiasso Minta Maaf Kepada Giovinco
Editor Bolanet | 31 Maret 2013 00:38
Cambiasso mengakui kesalahannya namun mengaku pelanggarannya tidak disengaja. Gelandang asal Argentina ini pun sudah menemui Giovinco secara langsung untuk meminta maaf.
Setelah laga usai, Cambiasso langsung menuju ruang ganti Juve untuk melihat kondisi Giovinco. Ia ingin menunjukkan penyesalannya karena bagaimana pun juga Giovinco merupakan rekan seprofesinya.
Sejarah saya bisa jadi bukti bahwa saya bukan pemain kotor. Juve pun bisa langsung mengerti bahwa insiden itu adalah kecelakaan. Saya menuju ruang ganti Juve untuk melihat kondisi Giovinco. Dia adalah rekan seprofesi dan saya tak bermaksud memberi masalah kepadanya, ungkap Cambiasso.
Sang gelandang juga memaparkan bahwa kondisi Giovinco tidak terlalu buruk. Si Semut Atom juga dikabarkan akan fit saat Juve bersua Bayern Munich pekan depan.
Kondisi Giovinco tidak parah. Tapi tekel saya memang terlambat. Saya rasa semua orang bisa menilai bahwa saya tak pernah berusaha sengaja mencederai lawan, pungkasnya. [initial]
Review: Juve Menangi Derby d'Italia (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Juve Menangi Derby d'Italia
Liga Italia 30 Maret 2013, 23:08 -
Cambiasso Jelaskan Perbedaan Inter-Juventus
Liga Italia 30 Maret 2013, 19:30 -
Battle of WAGs: Inter Milan vs Juventus
Open Play 30 Maret 2013, 14:33 -
Data dan Fakta Serie A Giornata 30: Inter vs Juventus
Liga Italia 30 Maret 2013, 11:30 -
Preview: Inter vs Juventus, Duel Sengit Dua Misi
Liga Italia 30 Maret 2013, 11:00
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10