Buru Kiper, Madrid-Barca Incar Pemain Asal Inggris
Editor Bolanet | 28 Februari 2014 21:02
Kiper asal Inggris itu tampil impresif bagi raksasa Skotlandia tersebut musim ini. Bahkan, ia sukses memecahkan rekor tak kebobolan di Liga tersebut.
Performa apik pemain berusia 25 tahun itu pun bahkan telah memikat hati Roy Hodgson. Forster pun akhirnya masuk dalam skuat dan melakoni debutnya dalam laga uji coba kontra Chile November lalu. Ia pun juga kembali dipanggil saat Three Lions melakoni laga uji coba kontra Denmark Rabu ini.
Barca dan Madrid sendiri sebelumnya memang disebut tengah sibuk mencari kiper anyar. Blaugrana sudah pasti kehilangan Victor Valdes di akhir musim ini sementara Los Blancos tampaknya secara perlahan sudah mulai menepikan Iker Casillas. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Mourinho Coba Rayu Ozil ke Chelsea?
- Cari Ganti Vidic, MU Sampai Lirik Mexes
- Digosipkan Tak Betah, United Tetap Tolak Lego RVP
- 17 Gol 25 Laga, Talenta Brasil Ini Pikat Liverpool
- Halilovic Umumkan Pilih Barcelona
- 'Vidal Lebih Cocok di Madrid Ketimbang Barca'
- Bisa Didapat Murah, Liverpool Minati Bojan Krkic
- Kejutan Musim Panas, MU Daratkan Lennon?
- Roma Ingin Duetkan Vertonghen Dengan Benatia
- Perkuat Lini Belakang, Rodgers Incar Caulker
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Ungkap Tiga Sumber Tekanan di Madrid
Liga Spanyol 27 Februari 2014, 22:31 -
Ancelotti Terkejut Atletico Bisa Bersaing di La Liga
Liga Spanyol 27 Februari 2014, 21:53 -
Marcelo: Ini Madrid Yang Terbaik
Liga Champions 27 Februari 2014, 19:43 -
Bartomeu Bantah Bakal Ganti Pelatih Barca
Liga Spanyol 27 Februari 2014, 19:18 -
Pepe Acungi Jempol Trio BBC dan Madrid
Liga Champions 27 Februari 2014, 16:05
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39