Bursa Dibuka, Juve Akan Kembali Kejar Anderson
Editor Bolanet | 23 September 2013 15:50
Bianconeri disebut sudah berusaha merayu gelandang asal Brasil itu musim panas kemarin. Namun setelah gagal, mereka akan mencobanya kembali kala bursa transfer dibuka kembali awal tahun depan.
Menurut The Daily Star, gelandang 25 tahun itu menjelma jadi prioritas sang kampiun Serie A setelah mereka gagal menggaet . Winger Portugal itu sebelumnya teratas dalam daftar belanja Juve di Old Trafford sebelum sang target diikat dengan kontrak baru oleh Setan Merah awal bulan ini.
Dengan masa depan Anderson yang masih belum pasti, Juve berencana merayu United meminjamkannya hingga akhir musim disertai opsi pembelian musim panas mendatang. Bahkan raksasa Turin itu diyakini sudah melakukan kontak dengan pihak sang pemain. [initial]
Menariknya Gosip di Arena Jual Beli Pemain
(gms/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Llorente Semakin Percaya Diri
Liga Italia 22 September 2013, 23:15 -
Highlights Serie A: Juventus 2-1 Hellas Verona
Open Play 22 September 2013, 22:19 -
Review: Llorente Buat Juventus Menang Lagi
Liga Italia 22 September 2013, 22:00 -
Liga Italia 22 September 2013, 17:36
-
Liga Italia 22 September 2013, 16:36
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39