Bukan Nomor 1, Inilah Nomor Punggung Favorit Donnarumma
Asad Arifin | 15 Desember 2016 18:23
Bola.net - - Lazimnya seorang penjaga gawang, mendapatkan nomor punggung 1 adalah sebuah idaman. Nomor punggung ini kerapkali diidentikkan dengan kiper utama dalam sebuah klub.
Namun, hal seperti itu justru tidak berlaku bagi kiper muda AC Milan, Gianluigi Donnarumma. Pemain yang baru berusia 18 tahun ini mengaku tidak ingin memakai nomor punggung 1 dan lebih senang memakai nomor 25.
Donnarumma beralasan bahwa nomor 25 telah menjadi bagian penting dalam hidup dan perjalanan karirnya.
Saya lahir pada tanggal 25 Februari dan saya membuat debut di Seria pada tanggal 25 Oktober. Saya menaruh nomor 25 di sarung tangan yang saya pakai, jelas Donnarumma.
Saat ini, Donnarumma memakai nomor punggung 99 di klub AC Milan. Nomor punggung 25 sendiri saat ini sedang kosong dan tidak ada yang memakainya. Mungkin ini akan dipakai oleh Donnarumma pada musim ini.
Terkait dengan laga debutnya, Donnarumma mengakui bahwa ia tidak merasakan sebuah ketakutan. Padahal, saat itu ia adalah seorang bocah yang baru berusia 17 tahun dan bermain di Serie A.
Pada hari saya menjalani debut [Sinisa] Mihajlovic bertanya apakah saya takut? Saya katakan tidak. Tapi saya tidak percaya jika itu adalah debut saya dan saya bertanya kepada staff untuk memastikan hal itu, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bacca Sudah Kembali Latihan dan Siap Main Lawan Atalanta
Liga Italia 14 Desember 2016, 23:47 -
Eks Milan: Jika Penalti Niang Sukses, Jalannya Laga Akan Beda
Liga Italia 14 Desember 2016, 23:38 -
Montella Puji Performa Bertolacci
Liga Italia 14 Desember 2016, 22:54 -
Meski Dikalahkan Roma, Montella Beri Ucapan Selamat Pada Pemain Milan
Liga Italia 14 Desember 2016, 22:17 -
Evolusi Logo Klub-klub Elit Eropa
Open Play 14 Desember 2016, 16:25
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39