Buffon dan Zoff Kiper Terbaik Dunia
Editor Bolanet | 17 September 2015 17:43
- Penyerang legendaris Italia yang juga pernah berkostum , Paolo Rossi menilai bahwa Gianluigi Buffon dan Dino Zoff merupakan dua kiper terbaik dunia sepanjang masa.
Bagi Rossi selain memiliki kehebatan pada level yang sama, Buffon dan Zoff juga memiliki beberapa kepribadian yang mirip. Meskipun berposisi sebagai penjaga gawang, Rossi menganggap Buffon dan Zoff adalah pemain dengan karakter kepemimpinan yang kuat.
Gigi Buffon dan Dino Zoff adalah terbaik yang pernah ada di dunia, buka Rossi kepada Soccerway.
Mereka begitu berbeda dalam karakter tetapi mirip dalam kepribadian. Dua pemimpin yang sangat hebat, pria yang bisa membimbing seluruh tim, tambahnya. [initial]
(soc/asa)
Bagi Rossi selain memiliki kehebatan pada level yang sama, Buffon dan Zoff juga memiliki beberapa kepribadian yang mirip. Meskipun berposisi sebagai penjaga gawang, Rossi menganggap Buffon dan Zoff adalah pemain dengan karakter kepemimpinan yang kuat.
Gigi Buffon dan Dino Zoff adalah terbaik yang pernah ada di dunia, buka Rossi kepada Soccerway.
Mereka begitu berbeda dalam karakter tetapi mirip dalam kepribadian. Dua pemimpin yang sangat hebat, pria yang bisa membimbing seluruh tim, tambahnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Kenang 19 Tahun Debut Patrick Vieira Lewat Video
Open Play 16 September 2015, 22:25 -
Bukan Manchester City, Pogba Sebut Mereka Qatar City
Liga Inggris 16 September 2015, 21:21 -
Kemenangan Juve Lawan City Adalah Kebangkitan di Serie A
Liga Italia 16 September 2015, 18:30 -
Own Goal, Sebelum Chiellini Ada Igor Tudor
Liga Champions 16 September 2015, 16:03 -
Clean Sheet 635 Menit City Putus Oleh Mandzukic
Liga Champions 16 September 2015, 15:48
LATEST UPDATE
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39