Buat Gol Perdana, Mazzarri Sebut Vidic Bek Berkelas
Editor Bolanet | 3 Agustus 2014 06:10
Mantan pemain Manchester United tersebut sukses memanfaatkan umpan dari tendangan bebas untuk membawa timnya unggul di babak pertama, sebelum Yuto Nagatomo mencetak gol kedua usai istirahat.
Saya amat senang dengan penampilan anak-anak, kami menjadi semakin baik di setiap laga. Solid di lini pertahanan, Vidic merupakan pemain berkelas, tutur Mazzarri pada Inter Channel.
Kami banyak membuat peluang di kotak penalti lawan, kami hanya perlu lebih tajam ketika mendapat peluang seperti itu. Kami harus terus seperti ini, pungkasnya.
Pada laga persahabatan berikutnya, Inter sudah dinanti klub Jerman, Eintracht Frankfurt. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 2 Agustus 2014, 23:06
-
Inzaghi: Milan Siap Akhir Agustus
Liga Italia 2 Agustus 2014, 22:22 -
Wolfsburg Siap Tawar Destro 22 Juta Euro
Liga Italia 2 Agustus 2014, 22:00 -
Rodgers: Balotelli Talenta Nomor Wahid
Liga Inggris 2 Agustus 2014, 21:09 -
Demi Juve, Evra Tolak Ban Kapten Dari Van Gaal
Liga Champions 2 Agustus 2014, 20:29
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39