Borriello Segera Menyusul Frank Lampard?
Editor Bolanet | 9 Oktober 2014 02:48
Sejak direkrut dari AC Milan tahun 2010 lalu, dua tahun terakhir ini Borriello dipinjamkan ke Juventus, Genoa dan West Ham. Sebenarnya ia masih terikat kontrak bersama Giallorossi hingga 2015.
Dilaporkan oleh Sky Sport Italia, salah satu anggota MLS, New York City FC mempertimbangkan untuk merekrut Borriello. Bila benar adanya, maka Roma akan senang bisa melepas striker 32 tahun tersebut karena beban gaji yang ditanggung klub berlogo serigala itu akan berkurang.
Sejauh ini NYC FC telah merekrut dua bintang sepak bola meski usianya tak terbilang muda. Dua pemain yang dimaksud adalah David Villa dan Frank Lampard yang saat ini keduanya dipinjamkan ke Melbourne City dan Manchester City. [initial]
Update berita Serie A mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon: Pecundang Selalu Mencari-cari Alasan Atas Kekalahannya
Liga Italia 8 Oktober 2014, 23:41 -
Morata Kritik Komentar Negatif Totti
Liga Italia 8 Oktober 2014, 22:07 -
Morata Berharap Kartu Merahnya Dicabut
Liga Italia 8 Oktober 2014, 21:38 -
10 Korban Utama 'El Angel Gabriel' Batistuta
Editorial 8 Oktober 2014, 17:14 -
Juventus Ditinggal Caceres Satu Bulan
Liga Italia 8 Oktober 2014, 01:09
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39