Bonucci: Barzagli Adalah Teladan di Juventus
Editor Bolanet | 2 Maret 2016 07:08
Trio bek tengah Leonardo Bonucci, Andrea Barzagli dan Giorgio Chiellini menjadi tembok kokoh, terutama dalam skema 3-5-2. Menurut Bonucci, yang terbaik di antara ketiganya adalah Barzagli.
Meski paling tua (34 tahun) Barzagli memang masih menunjukkan performa yang luar biasa bagus. Bonucci pun mengakui ia berusaha mencuri ilmu dari Barzagli.
Saya sudah bermain dengan banyak juara dan saya coba curi ilmu dari semua orang. Tapi pemain yang paling saya perhatikan adalah Barzagli. Dia tak terkalahkan dalam duel satu lawan satu. Dia luar biasa dalam latihan dan selalu memberikan segalanya dalam pertandingan. Saya rasa Andrea adalah teladan bagi semua orang, terang Bonucci kepada Total Italian Football.
Juventus akan kembali bertemu Inter Milan tengah pekan ini. Akhir pekan lalu mereka menghadapi sang rival dalam ajang Serie A, namun kali ini pertandingannya akan digelar dalam ajang Coppa Italia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve di Puncak, Allegri Larang Pasukan Bersantai
Liga Italia 1 Maret 2016, 18:29 -
Isco Masuk Daftar Jual, Juventus Siaga
Liga Italia 1 Maret 2016, 18:20 -
Pelatih Roma: Scudetto Musim Depan
Liga Italia 1 Maret 2016, 11:21 -
Liga Italia 1 Maret 2016, 09:46
-
Prediksi Inter Milan vs Juventus 03 Maret 2016
Liga Italia 1 Maret 2016, 09:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23