Berardi Belum Tentu Gabung Juventus
Editor Bolanet | 13 April 2016 00:26
Sebelumnya telah santer disebutkan bahwa Juventus tertarik untuk mengaktifkan opsi pembelian kembali pemain 23 tahun tersebut. Juve melepas Berardi secara permanen pada musim panas tahun lalu. Bianconeri disebut membayar untuknya dengan harga 25 juta euro dengan kontrak lima tahun.
Menyusul rumor tersebut sang agen pemain menyatakan belum menjalin kesepakatan dengan Juve. Bahkan Juve disebut tak bisa menebusnya meskipun punya pilihan itu.
Anda tak perlu membicarakan mendatangkan kembali karena ia adalah pemain Sassuolo. Pada suatu saat kami akan berbicara soal pembelian tapi ia bukan pemain Juve, kata Seghedoni pada TuttoJuve.
Mereka tak bisa menebusnya, dia adalah pemain Sassuolo yang masih memiliki kontrak hingga 2019. Tentu saja Juve memperhatikan Domenico selama bertahun-tahun dan tertarik dengannya, tapi untuk saat ini tak ada kesepakatan yang terjadi, paparnya.
Penyerang yang musim ini mengumpulkan enam gol dan empat assist tersebut juga memikat banyak klub di Eropa termasuk Tottenham. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Akan Dapatkan Berardi dan Dua Pemain Lain
Liga Italia 12 April 2016, 17:02 -
Cadangan di Juventus, Zaza Diburu AS Roma
Liga Italia 12 April 2016, 16:34 -
Liga Italia 12 April 2016, 11:42
-
Kontrak Lima Musim Dari Juventus Untuk Berardi?
Liga Italia 12 April 2016, 09:30 -
Buffon Sambut Kehadiran Ranieri dan Leicester di Liga Champions
Liga Champions 12 April 2016, 00:27
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39