Bennarivo Anggap Positif Transfer Evra
Editor Bolanet | 8 Agustus 2014 21:19
Bianconeri sudah berbelanja cukup banyak pada bursa transfer musim panas ini. Beberapa nama terkenal yang gabung ke jawara Serie A itu antara lain adalah Alvaro Morata dan juga Evra.
Bennarivo, yang merupakan eks bek sayap Parma ini mengatakan bahwa di antara pemain-pemain baru yang didatangkan Juve, transfer Evra adalah transfer terbaik Bianconeri sejauh ini.
Saya tak akan meremehkan kedatangan Evra ke Juve, ujar mantan bek kiri Timnas Italia itu pada iamcalcio.it.
Dia adalah seorang full back dengan pengalaman segudang dan bisa meningkatkan kekuatan tim yang sudah memiliki dasar fantastis, cetusnya. [initial]
Baca Juga:
- Evra Ingin Bawa Juve Menangkan Scudetto Keempat
- Buffon: Saya Berharap Del Piero Bobol Gawang Juventus
- Allegri: Kami Ingin Vidal Bertahan di Juventus
- Allegri: Scudetto Keempat Sulit, Tapi Bukan Tak Mungkin
- Juventus: Terima Kasih Indonesia!
- Allegri Takjub Akan 'Kegilaan' Juventini Indonesia
- Evra: Sensasi di Juve Sama Dengan di United
- Evra Senang Juve Hajar ISL All Stars
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arturo Vidal Telah Sepakat Gabung Manchester United?
Liga Inggris 7 Agustus 2014, 21:12 -
Juventus Inginkan Wilshere Jadi Pengganti Vidal?
Liga Italia 7 Agustus 2014, 20:45 -
Kovacic: Juventus Berbeda Tanpa Antonio Conte
Liga Italia 7 Agustus 2014, 17:48 -
Chicharito Takkan Ceraikan United
Liga Inggris 7 Agustus 2014, 14:02 -
Dukung Palestina, Juventini Ini Sukses Curi Perhatian Si Nyonya Tua
Open Play 7 Agustus 2014, 13:57
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39