Benitez: Napoli Bisa Lebih Hebat Lagi
Editor Bolanet | 11 November 2014 01:43
Di giornata ke-11 kemarin, menjadi korban terbaru melalui gol semata wayang Gonzalo Higuain. Menanggapi kesuksesan timnya, Rafael Benitez menyayangkan kemenangan tipis yang diraih timnya di Artemio Franchi.
Sebelumnya saya mengatakan Fiorentina adalah tim yang sangat kuat dan memang benar dari apa yang kita lihat tadi, meski begitu kami melancarkan 10 serangan balik yang seharusnya memberi lebih dari satu gol.
Kami melihat ada beberapa hal dan aspek positif yang masih bisa kami tingkatkan. Tak mudah menang di sini, tapi kami meraih tiga poin dan setelah jeda internasional kami akan menyiapkan diri menghadapi Cagliari. terang mantan manajer Liverpool itu pada Sport Mediaset.
Sayangnya, Napoli harus kehilangan Lorenzo Insigne yang mengalami cedera lutut kanan sehingga harus naik meja operasi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penyerang Andalan Napoli Alami Cedera Parah
Liga Italia 10 November 2014, 21:11 -
Highlights Serie A: Fiorentina 0-1 Napoli
Open Play 10 November 2014, 08:35 -
Review: Higuain Jinakkan Serigala Roma
Liga Italia 1 November 2014, 23:11 -
Arsenal Terdepan Daratkan Higuain
Liga Inggris 31 Oktober 2014, 07:37 -
Gagal Kalahkan Atalanta, Hamsik Incar Roma
Liga Italia 31 Oktober 2014, 04:31
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39