Benitez: Hamsik Lebih Cerdas Dari Gerrard
Editor Bolanet | 1 September 2013 05:30
Pemain asal Slovakia itu memang tampil ciamik di awal musim dengan sudah menciptakan empat gol dari dua laga. Benitez sendiri menjadikan Hamsik sebagai wakil kapten setelah Paolo Cannavaro.
Performa apik Hamsik bahkan membuat Senor Rafa membandingkan gelandang serang 26 tahun itu dengan mantan anak buahnya di , Steven Gerrard.
Apakah Hamsik seperti Gerrard? Mereka pemain yang berbeda. Hamsik tak memiliki kekuatan seperti yang dimiliki Gerrard, namun ia lebih cerdas dalam hal taktik. ujar Benitez kepada Sky Sport Italia.
Napoli memang disebut sebagai salah satu kandidat kuat peraih scudetto musim ini setelah kedatangan beberapa Benitez dan beberapa pemain papan atas seperti Gonzalo Higuain dan Pepe Reina ke Il Partenopei. [initial] (foti/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Chievo vs Napoli, Ujian Konsistensi
Liga Italia 31 Agustus 2013, 11:12 -
Higuain Berlatih Terpisah Usai Kecelakaan
Liga Italia 28 Agustus 2013, 14:00 -
Detail Jersey: Chievo Musim 2013-2014
Open Play 10 Juli 2013, 16:27 -
Liga Italia 5 Juli 2013, 06:29
-
Juventus Paling Buncit di Klasemen Disiplin Serie A
Liga Italia 23 Juni 2013, 03:00
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39