Belum Semusim di Milan, Bonucci Dilirik City dan Barca
Rero Rivaldi | 21 Desember 2017 09:10
Bola.net - - Bek AC Milan, Leonardo Bonucci, dikabarkan masuk dalam radar transfer dua klub raksasa Eropa, Manchester City dan Barcelona.
Musim panas lalu, Bonucci memutuskan untuk mengakhiri tujuh tahun perjalanan karirnya di Juventus dengan bergabung bersama Milan, namun kubu San Siro tampak kesulitan dalam perjalanan mereka di Serie A musim ini.
Performa negatif Milan membuat banyak tim-tim top benua biru kini mulai menunjukkan ketertarikan pada pemain 30 tahun, dan menurut laporan Calciomercato, Barcelona dan City sangat tertarik untuk mendapatkan tanda tangannya di Januari mendatang.
Kedua klub tersebut kini tengah memuncaki klasemen liga masing-masing dan belum pernah menelan kekalahan, namun keduanya juga mengalami masalah di lini belakang dan dikabarkan membutuhkan bek tengah anyar.
Javier Mascherano belakangan disebut akan sedikit lagi meninggalkan Barca untuk bergabung dengan Liga Super Tiongkok.
Sementara bos City, Josep Guardiola, dikabarkan khawatir dengan kondisi kebugaran kapten Vincent Kompany.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Butuh Belanja 150 Juta Pounds Agar Bisa Bersaing Jadi Juara EPL
Liga Inggris 20 Desember 2017, 23:08 -
Guardiola Bahagia Lihat Reaksi City Saat Singkirkan Leicester
Liga Inggris 20 Desember 2017, 14:05 -
Apa Istimewanya Guardiola? Simak Penuturan De Bruyne Ini
Liga Inggris 20 Desember 2017, 13:20 -
Dikalahkan City, Pelatih Leicester Mengaku Tak Beruntung
Liga Inggris 20 Desember 2017, 13:15 -
Madrid Mengintai, Jawaban De Bruyne Bikin Fans City Lega
Liga Inggris 20 Desember 2017, 13:10
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39