Bek Inter Silvestre Resmi ke Milan
Editor Bolanet | 1 Agustus 2013 23:23
Sebelum ini, kubu Milan lewat Wakil Presiden Adriano Galliani menyampaikan bahwa pembicaraan dengan Inter terkait transfer temporer Silvestre sudah tuntas dan pemain 28 tahun kelahiran Argentina itu akan segera menjalani tes medis. Kini, kepindahannya akhirnya komplet dan telah dikonfirmasikan oleh pihak Inter.
Lewat situs resminya, Nerazzurri menyampaikan: FC Internazionale mengumumkan bahwa bek Argentina Matias Silvestre telah dipinjamkan ke AC Milan. Rossoneri memiliki opsi pembelian permanen (pada akhir musim 2013/14).
Di Milan, Silvestre akan diplot sebagai pengganti sementara untuk Daniele Bonera dan Philippe Mexes yang mengalami cedera. [initial]
Milan Dapatkan Silvestre Dari Inter
AC Milan Berniat Tarik Silvestre Dari Inter
Parma Lupakan Silvestre (inter/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Sudah Bergerak Untuk Gustavo
Liga Italia 31 Juli 2013, 23:41 -
Madrid Bakal Tawar Kondogbia 15 Juta
Liga Champions 31 Juli 2013, 23:05 -
Balotelli Lewatkan Laga Kontra City
Liga Italia 31 Juli 2013, 09:30 -
Milan Dikaitkan Dengan Granqvist
Liga Italia 31 Juli 2013, 08:30 -
Robinho Cedera, Milan Percepat Transfer Honda
Liga Italia 31 Juli 2013, 05:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39